UNDANGAN DIROSAH SYAR’IYYAH

Lajnah Tsaqofiyyah DPP Hizbut Tahrir Indonesia mengundang para ‘ulama, umara, akademisi, praktisi serta aktivis Islam untuk hadir pada acara DIROSAH SYAR’IYYAH dengan tema: ”Menguji keabsahan dan Kemungkinan Penerapan Syariat Islam dalam bingkai Demokrasi”, yang insya Allah akan dilaksanakan pada:

Hari/tanggal : Rabu, 25 Maret 2009
Waktu : Pukul 13.30 s/d selesai.
Pembicara :
1. Ust. Tun Kelana Jaya, SE
“Sejarah dan kebobrokan Demokrasi “
2. Ust. Rokhmat S. Labib, MEI
“Pandangan Islam terhadap ide dan peluang penerapan syariah dalam bingkai Demokrasi”

Tempat : Gedung Dakwah Hizbut Tahrir Indonesia
Crown Palace, Jl. Prof. Soepomo No. 231,
Jakarta Selatan 12790

Informasi: Abee Ramadhani (08129203050), Ishak (085232716761)

NB: berhubung tempat terbatas dimohon konfirmasi kehadiran

11 comments

  1. sangat bagus temanya :
    “Pandangan Islam terhadap ide dan peluang penerapan syariah
    dalam bingkai Demokrasi”
    biar menambah susut dan kecil orang – orang yang masih belum tahu tentang sistem demokrasi dalam pandangan islam…

  2. dalam beberapa pekan ini, HTI banyak mengangkat tema yang berkaitan dengan sistem demokrasi, ini sangat bagus karena sebagai informasi kepada masyarakat bahwa sistem yang sedang berjalan sekarang ini penuh dengan kebusukan dan bagi orang islam yang mengikutinya dia akan kena surat al maidah ayat : 44,45,47 dan masih ditantang oleh Allah dengan pertanyaan : Apakah hukum jahiliyah yang kau kehendaki? padahal orang yang mati dan tidak ada baiat dipundaknya, maka matinya dianggap kafir. Bukankah kita tahu kalo ada 5 hadits yang memberi informasi akan adanya khilafah yg kedua kali di Palestina?

  3. selamat berjuang

  4. Fathimah Abdullah

    wah..bagus sekali temanya.
    sangat dibutuhkan kajian tentang ini.
    terutama ada sebagian masyarakat yang tulus mengingikan perubahan, tapi lewat jalur ini.
    ditunggu hasilnya saja, karena jauh gak mungkin bisa ikut..
    atau diMalang mau mengadakan juga, dg tema yang sama..

  5. wah…bagus nich…ada dirosah syar’iyyah yg aktual. Mudah-mudahan dapat membuka pikiran dan hati mereka yang masih dibutakan oleh ide2 kufur. Tapi sayang, waktunya pas lagi kerja nich. Usul gmn, klo ada kajian yang sama tapi diselenggarakan pas waktu libur misal hari Ahad? syukron…BRING BACK ISLAM! OCE

  6. amjapi babel

    Assalamu’alaikum wr.wb

    Setelah membaca temanya. oke mantap, biar kaum muslimin tahu dan lebih terbuka dengan fikrah, tariqah dan mabda hizbut tahrir.
    ALLAHU AKBAR 3X

  7. saudaraku hadirilah biar ngeh seperti apa

  8. Ekonomi liberal melahirkan kemiskinan,
    politik liberal melahirkan kemunafikan,
    budaya liberal melahirkan kebobrokan,
    Islam liberal melahirkan kekufuran.

  9. wah….mau……..adakan di bandung donk
    bener2 jengkel… ni ma pemikiran masyarakat yg mau menerapkan syariat Islam di atas sistem demokrasi yg batil
    semangat!!!! Allahuakbar
    Khilafah di depan mata
    Demokrasi di depan jurang kehancuran

  10. Sip..HTI paling sip dalam membangun opini tegaknya Syari’ah/khalifah, yang jelas Haq & Batil tidak mungkin dapat disatukan,Demokrasi: kekuasaan ditangan rakyat, Syari’ah : Kekuasaan ditangan Allah SWT. Contreng mana yang dapat menyelamatkan kita Dunia Akhirat

  11. Subhaanallaah…. temanya meni bagus, perubahan ke arah yang lebih baik harus diperjuangkan yaitu dengan syariat islam tentunya. Belum pernah mendengan bahwa Sistem yang saat ini sedang dianut, akan merubah segalanya. Mungkinkah !!!Yooouuu ahh…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*