Setiap tahunnya lebih dari 5.500 pengaduan dugaan korupsi diterima Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sejak lembaga itu didirikan pada 2003. (Media Indonesia, 7/2/2012)
Komentar:
Membuktikan korupsi alih-alih diberantas malah tumbuh subur. Buah nyata dari sistem politik demokrasi mahal, yang mendorong korupsi dan kolusi untuk mempertahankan kekuasaan dan mengembalikan modal politik, jeratan lingkaran setan demokrasi : money to politic dan politic to money. Dalam Syariah Islam, politik ditujukan untuk kepentingan rakyat, pelayan umat, dan mengurus urusan rakyat.[]