Perdagangan Disuspen, Keadaan Sudah Gawat

JAKARTA – Penghentian aktivitas perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) oleh otoritas bursa merupakan kondisi yang urgen (gawat) bagi Indonesia. Kepanikan di pasar saham pun sudah tidak bisa lagi diredam oleh pihak BEI.

“Kepanikan terjadi di mana-mana. Bursa saja sudah tidak bisa meredam kepanikan tersebut, pemerintah pun juga. Kondisi ini bisa dikatakan urgen,” ujar analis Lautandhana Securindo Sanny Gunawan, saat dihubungi okezone, di Jakarta, Rabu (8/10/2008).

Menurutnya, kepanikan tersebut terjadi karena setiap orang ingin menyelamatkan diri, di mana modal kerja bersih disesuaikan (MKBD) saham perusahaan efek yang disuspen nol.

Adapun pihak BEI saat ini tidak bisa melakukan apa-apa, karena ini sudah merupakan kondisi global.

Di samping itu, Sanny mengakui, dengan disuspennya BEI, adalah hal yang pertama kalinya dalam sejarah. (okezone: Rabu, 8 Oktober 2008 – 11:37 wib )

11 comments

  1. Kiper kapitalism sudah jatuh. Tinggal umat Islam, mau ngga ngegolkan..??? Pasti mau. Krn striker-nya yahuud, lebih hebat ketimbang Didier Drogba.. hehe
    Ayo kita golkan teman2 saudara2ku. Allaahu Akbar

  2. he he he…
    Saham (sarana Hanyutkan Manusia) ke dalam ke kufuran. Dah sudah jelas benar negeri ini, bahkan seluruh dunia sudah saatnya dipimpin khilafah rasyidah.

  3. Apakah tdk belajar resesi thn 1929,black monday 1987,krismon 1997,dan skrg thn 2008.Klo org waras pasti kapok dan akan meninggalkan kapitalisme-sekuler yg slalu mengandalkn bubble ekonomy-non real Yg RUSAK dan MERUSAKl.Dan org waraspun pasti akan bersegera mengmbil&menerapkan sistem moneter berbasis emas yg tahan inflasi dan berbasis ekonomi real(produksi/manufaktur,perdagangan barang/jasa,pertanian&ekonomi real lainnya).

  4. Apakah tdk belajar resesi thn 1929,black monday 1987,krismon 1997,dan skrg thn 2008.Klo org waras pasti kapok dan akan meninggalkan kapitalisme-sekuler yg slalu mengandalkn bubble ekonomy-non real Yg RUSAK dan MERUSAKl.Dan org waraspun pasti akan bersegera mengmbil&menerapkan sistem moneter berbasis emas yg tahan inflasi dan berbasis ekonomi real(produksi/manufaktur,perdagangan barang/jasa,pertanian&ekonomi real lainnya).Dan HANYA KHILAFAHLAH yg bisa(dg Nashrullah) mengganti ekonomi kapitalisme dg ekonomi islam yg berbasis real tadi.Ya Alloh…Bilakah nasrullahMu kami peroleh?

  5. Subhanallah..
    berita ambruknya bursa saham internasional+indonesia serasa mjd pelengkap indahnya hari kemenangan idul fitri..
    tak pelak lagi,pertolongan Allah dg tegaknya KHILAFAH pun serasa semakin dekat..amin..
    ALLAHU AKBAR..!!!

  6. Saat khilafah meminpin dunia

  7. Astagfirullah, itulah akibat riba telah merajalela,
    orang2 bagai kesetanan dan hati2 mereka bagai dihantui. Sungguh menyeramkan. Tahukah saudara2ku sekalian didalam telah dijelaskan bahwa praktek riba sangat diharamkan, karena orang yg memakan riba sama seperti orang gila yang kesetanan..naudzubillah. maka dari itu mari kita hapuskan praktek riba, diantaranya saham,bunga,deposito,valuta..dan anteknya. sudah saatnya syariah kita tetapkan saat ini…..jangan tunda2 lagi. ALLAHU AKBAR.

  8. MEHRUNISSA AS-SAYYAF

    alhamdulillah….
    akhirnya kapitalisme menunjukkan awal kehancurannya,
    sekarang mari saatnya kita bersiap untuk bangkit memperjuangkan penegakkan khilafah rasyidah untuk menggantikan sistem kotor kapitalisme.

    sekaranglah saatnya KHILAFAH memimpin dunia…

  9. abu nadia (jogja)

    memang butuh waktu dan kesabaran untuk meyakinkan bahwa kapitalisme itu jahat dan harus dikubur bareng-bareng. semoga kesabaran kita dalam berjuang menegakkan syariah dan khilafah segera menuai hasil. Allahu Akbar

  10. Sekaranglah saatnya umat Islam mengambil alih kepemimpinan dunia, jangan tunggu lagi, segera bentuk pemerintahan Khilafah, segera dibai’at Khalifah atau Imam. Ya Allah lancar perjalanan umat Islam untuk mendirikan pemerintahan Islam / Khalifah, Amin

  11. fisdent_UNHAS

    ya…Allah hancurkanlah segala penghalang untuk tegaknya syariat dan khilafah.Amin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*