Analis urusan militer analis di AlJazeera Jendral Abdel-Hamid Emran mengatakan keputusan untuk memindahkan aset di pelabuhan Al-Arish kepada angkatan bersenjata adalah keputusan militer yang dapat menyebabkan sejumlah skenario.
Skenario pertama yang mungkin adalah bahwa wilayah itu akan berubah menjadi yang diatur oleh militer sesuai dengan hukum dan peraturan militer.
Yang kedua, keputusan itu mungkin merupakan awal untuk memblokir bantuan ke Gaza.
Skenario ketiga yang mungkin, menurut Emran, hal itu bertujuan memfasilitasi invasi Israel pada masa mendatang ke Jalur Gaza.
“Mereka membenarkan keputusan itu sebagai peraturan keamanan nasional. Namun, kami bertanya kepada mereka, keamanan nasional mana yang dimaksud? Kami tidak pernah mengerti apa yang Anda maksudkan dengan istilah ini,” kata Emran.(middleeastmonitor.com, 11/6/2014)