Author Archives: farid

Cirus: Golput 25 Persen Akibat Buruknya DPT

Lembaga survei Cirus melansir angka golongan putih (golput) mencapai 25 persen. Salah satu penyebabnya akibat buruknya pendataan Daftar Pemilih Tetap (DPT). “Banyaknya pemilih yang tidak terdaftar karena buruknya pendataan DPT,” kata Project Manajer Cirus Surveyor Group Hasan Nabih saat jumpa pers di Hotel Atlet Century Park, Sudirman, Jakarta, Kamis (9/4/2009) malam. Jika dihitung secara riil, maka jumlah penduduk yang golput ... Read More »

Waduh! Utang RI Meningkat Rp 80 Triliun per Tahun

Selama pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, sepanjang tahun 2005-2008, peningkatan utang negara naik rata-rata Rp 80 triliun per tahun. Angka penambahan jumlah utang rata-rata ini mengalahkan utang pada era Orde Baru, yakni Rp 1.500 triliun dalam jangka 32 tahun atau sekitar Rp 46,875 triliun per tahun. Hal tersebut disampaikan Ketua Koalisi Anti-Utang Dani Setiawan melalui siaran resminya kepada pers di ... Read More »

Pentingnya Indonesia yang Demokratis

Meski selalu ada potensi bahaya dari partai Islam terhadap kebebasan yang demokratis, jika kelak berkuasa, pelibatan partai-partai tersebut dalam institusi-institusi demokrasi secara terbuka dalam jangka panjang akan mendorong lahirnya sikap moderat” (RAND Project AIR FORCE) Tentu bukan tanpa alasan kalau Hillary Clinton memuji-muji Indonesia sebagai negara demokratis terbesar dunia yang berhasil menggabungkan Islam dan demokrasi. Bukan tanpa alasan pula kalau ... Read More »

Tifatul Bantah Partai Islam Tidak Laku

Jakarta – Hasil quick count menunjukan tiga besar pemenang Pemilu legislatif diduduki partai-partai nasionalis. Namun Presiden PKS Tifatul Sembiring membantah partai berhaluan Islam tidak diminati. “Yang naik itu kan dua PKS dan Partai Demokrat, sedangkan PDIP dan Partai Golkar turun dibandingkan 2004 lalu,” kata Tifatul usai wawancara dengan sebuah stasiun TV di Jl DI Panjaitan, Jakarta, Kamis (9/4/2009). Meski demikian ... Read More »

Video Dirosah Syar’iyyah: Menimbang Ide dan Peluang Penerapan Syariah dalam Bingkai Demokrasi

Pada tanggal 25 Maret 2009 bertempat di Gedung Dakwah HTI, lajnah Tsaqafiyyah DPP HTI menggelar Dirosah Syar’iyyah dengan tema menimbang ide dan peluang penerapan syariah dalam bingkai demokrasi. Tampil sebagai pemateri Ustadz Tun Kelana Jaya (Anggota Lajnah Siyasiyah DPP HTI) dengan judul presentasi: Ilusi Demokrasi dan Ustadz Rahmat S. Labib (Ketua Lajnah Tsaqafiyyah DPP HTI) yang memaparkan kontradiksi ide Demokrasi ... Read More »

Liputan Aksi Gema Pembebasan Tolak Janji Kosong Pesta Demokrasi

Sekitar 500 ratus mahasiswa Se-Jabodetabek dan Banten yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa (Gema) Pembebasan longmarch dari Bundaran HI ke depan Istana Presiden, Ahad (5/4) pagi di Jakarta. Satu persatu orator dari perwakilan masaing-masing kampus maju berorasi meneriakkan aspirasinya seputar penolakan penerapan demokrasi dan tuntutan ditegakkannya syariah dan Khilafah. “Tuntutan kami bukan hanya sebatas pemilu dibatalkan tetapi menggulung demokrasi ini dan ... Read More »

Video Training Khatib Angkatan II Lajnah Makaatib wal Masaajid HTI

Luar biasa! Itulah barangkali kalimat yang tepat untuk melukiskan bagaimana pelaksanaan Training Khatib Angkatan II LMM (Lajnah Makaatib wal Masaajid) yang bertempat di Gedung Dakwah Hizbut Tahrir Indonesia, Jakarta pada Kamis, 26 Maret 2009. Bagaimana tidak, acara yang akan dimulai jam 08.00 wib pada hari Kamis itu, para peserta bahkan sudah ada yang stand by jam 06.45 wib. Antusiasme peserta ... Read More »

Obama Diam-diam Kunjungi Irak: Puji Penjajahan AS di Irak, Abaikan Penyiksaan dan Abu Ghuraib

HTI-Press. Pesan Obama dalam pidatonya di Kamp militer Victory dihadapan tentara Amerika Serika dalam kunjungan rahasianya ke Irak : Tentara AS telah menolong Irak untuk menjadi sebuah negara demokrasi yang mandiri Ini adalah prestasi yang luar biasa untuk itu anda berhak mendapatkan ucapan terimakasih dari rakyat Amerika Serikat Ucapkan terimakasih kepada Jenderal Odierno yang telah membantu memimpin operasi yang sangat ... Read More »

Petaka Fokker-27, Lagi Prajurit Terbunuh di Medan Latihan

Letnan Satu Penerbang (Lettu Pnb) Yudho Purnomo perwira muda ini harus meninggalkan istrinya dan seorang anaknya yang masih bayi. Kecelakaan pesawat Fokker-27 di Bandung telah menewaskan Yudho bersama 23 korban tewas lainnya. Sebagian besar penumpang adalah perwira dan prajurit muda berbakat yang dipersiapkan menjadi prajurit pilihan Angkatan Udara Paskhas. Diantara mereka juga terdapat lulusan terbaik Akedemi Militer. Pro-kontra tentang penyebab ... Read More »

Syariat Islam Menyelesaikan Kemiskinan

Pendahuluan Kemiskinan adalah fenomena yang begitu mudah dijumpai di mana-mana. Tak hanya di desa-desa, tapi juga di kota-kota. Di balik kemegahan gedung-gedung pencakar langit di Jakarta, misalnya, tidak terlalu sulit kita jumpai rumah-rumah kumuh berderet di bantaran sungai, atau para pengemis yang berkeliaran di perempatan-perempatan jalan. Harus diakui, Kapitalisme memang telah gagal menyelesaikan problem kemiskinan. Alih-alih dapat menyelesaikan, yang terjadi ... Read More »