Author Archives: kafi

Paradoks Pertumbuhan

Perekonomian Indonesia kembali menunjukkan kemolekannya. Di tengah perlambatan yang terjadi di sejumlah negara, perekonomian Indonesia ternyata mampu tumbuh 6,5% pada 2011. Angka pertumbuhan tersebut merupakan yang tertinggi dalam 15 tahun sejak 1996. Pada tahun itu, ekonomi RI tumbuh 7,8%. Tak cuma itu. Pada 2011, pendapatan per kapita juga meningkat mencapai Rp30,8 juta (US$3.542,9). Padahal, pada 2010 pendapatan per kapita baru ... Read More »

Dokumen Rahasia: AS Ingin Hancurkan Suriah Sejak 1957

Sebuah dokumen rahasia terungkap, ternyata Amerika Serikat (AS) dan Inggris merencanakan sebuah perubahan rejim di Suriah sejak musim gugur lalu, tahun 1957. Mereka akan melakukannya, dengan melalui operasi intelijen dan sabotase. “Setelah keputusan politik telah tercapai untuk melanjutkan gangguan internal di Suriah, CIA dipersiapkan, dan Intelijen Rahasia (MI6) akan mencoba untuk melakukan sabotase kecil dalam insiden Suriah, melalui kontak dengan ... Read More »

Banyak Anak Amerika tak Tahu Siapa Ayah Kandungnya

Ada fenomena menarik di Amerika Serikat (AS) terkait kelahiran anak kaitan hubungan dengan kedua orang tuannya. Baru-baru ini penelitian yang dilakukan Inspire Reseach beberapa kota di AS, menunjukkan seorang anak lebih mudah mengidentifikasi ibu kandungnya ketimbang sang ayah kandung. “Amerika Serikat lebih tinggi karena banyak orang tinggal bersama tanpa ikatan suami istri, dan kemudian berpisah begitu saja. Dengan kata lain, ... Read More »

Rp132 Miliar untuk Pemilihan Gubernur Kalbar

Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Barat akan digelar pada 20 September 2012. Hajatan politik lokal itu akan menelan dana Rp132 miliar, demikian ungkap Komisi Pemilihan Umum Daerah Kalimantan Barat. “Jumlah anggaran yang sudah disetujui Pemerintah Provinsi Kalbar untuk penyelenggaraan Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur pada 2012 ini Rp132 milyar,” kata Ketua KPU Kalimantan Barat, AR Muzammil, kepada VIVAnews, Kamis ... Read More »

ICW: Sektor Pendidikan Paling Banyak Dikorupsi

Indonesia Corruption Watch (ICW) menyatakan sektor pendidikan paling banyak dikorupsi pada tahun 2011. Koordinator Divisi Monitoring Pelayanan Publik ICW, Febri Hendri kepada VOA, Rabu menyatakan sepanjang tahun 2011, sektor pendidikan merupakan pos anggaran yang menjadi sasaran empuk para koruptor. Hasil pantauan ICW menyebutkan dari 436 kasus yang ditangani aparat penegak hukum, sekitar 12 persen atau sebanyak 54 kasus terjadi pada ... Read More »

MA Harus Terapkan Hukuman Mati bagi Koruptor

Ketua baru Mahkamah Agung (MA) diimbau untuk berani memberi hukuman mati kepada terdakwa kasus korupsi. Itu untuk memberi efek jera kepada koruptor yang telah menyengsarakan rakyat. “Sudah saatnya menerapkan hukuman mati bagi koruptor. Hal ini cukup layak bagi mereka,” kata mantan Ketua Muda MA Adi Andojo seusai pernyataan keprihatinan atas sakitnya penegakan hukum di Indonesia, di Jakarta, kemarin. Pada kesempatan ... Read More »

Proyek Ruang Banggar Sarat Mark-up

Badan Kehormatan (BK) DPR menemukan indikasi penggelembungan (mark-up) harga dalam renovasi ruang Badan Anggaran (Banggar) DPR sehingga nilainya bisa mencapai Rp20,3 miliar. (Media Indonesia, 08/02/2012) Komentar: Potret kanker korupsi yang sistematis yang juga diidap jantungnya pilar demokrasi, legislatif. Bagaimana lembaga yang korup seperti ini dipercaya membuat hukum untuk kebaikan rakyat? Kanapa pula kita malah berpaling dari syariah Islam yang berasal ... Read More »

SNC Perkirakan Bakal Ada Genosida di Suriah

Serangan-serangan roket, mortir, artileri, dan meriam dilancarkan oleh pasukan pemerintah ke kota Homs, Suriah. Kota itu dan beberapa daerah lainnya di Suriah dilanda aksi protes masyarakat atas pemerintah Presiden Bashar al-Assad. Menurut laporan para aktivis di Suriah, serangan itu menewaskan sekitar 79 orang warga sipil. Sementara, Washington menutup kedutaan besarnya di Damaskus dan Inggris memanaggil pulang dubesnya. Dewan nasional Suriah ... Read More »

Arab Saudi Larang Publikasi Berita Kemiskinan di Dalam Negeri

Kementerian Kebudayaan dan Informasi Arab Saudi, melarang publikasi berita-berita yang berkaitan dengan kemiskinan dan keterbelakangan di media massa negara ini. Rasa News (7/2) melaporkan, para pejabat Arab Saudi sangat mengkhawatirkan gelombang kebangkitan Islam di negara-negara Arab itu akan mendera negara mereka. Oleh karena itu, Kementerian Kebudayaan dan Informasi Arab Saudi menginstruksikan kepada seluruh media massa negara ini untuk tidak mempublikasikan ... Read More »

Menlu AS dan Menlu Israel Bertemu di Washington

Menteri Luar Negeri Israel Avigdor Lieberman bertemu dengan Menlu Amerika Serikat Hillary Clinton, di Washington, AS, Selasa (7/2). Pertemuan itu digelar di tengah ketegangan tinggi dengan Iran dan jalan buntu dalam proses perdamaian Timur Tengah. Lieberman dan Clinton mengobrol tentang cuaca dalam kesempatan berfoto singkat sebelum pertemuan mereka di Departemen Luar Negeri. Mereka tidak berbicara dengan wartawan. Menteri luar negeri ... Read More »