Author Archives: kafi

Wilayah Gaza yang Rusak Akibat Perang Tergenang Banjir

Sebagian wilayah Gaza yang hancur akibat perang dengan Israel tergenang banjir menyusul hujan lebat selama dua hari. Hujan dan banjir ini terjadi di tengah ribuan warga Gaza yang masih tinggal di tempat penampungan sementara atau di puing-puing rumah yang rusak dalam perang dengan Israel. Perang dengan Israel pertengahan tahun ini menghancurkan atau merusak sekitar 100.000 rumah di Gaza. Di kawasan ... Read More »

Di Inggris, Ditemukan Sekitar 13 Ribu Korban Perbudakan Modern

Pemerintah Inggris mengungkapkan tentang maraknya fenomena perbudakan modern di setiap sendi masyarakat. Laporan resmi yang dikeluarkan oleh Kementerian Dalam Negeri menyatakan tentang adanya antara 10 sampai 13 ribu orang yang telah menjadi korban dari kondisi seperti perbudakan di negeri ini, hal ini mencerminkan jumlah yang jauh melebihi perkiraan sebelumnya terkait permasalahan yang sama. Laporan yang dikeluarkan oleh Kementerian Dalam Negeri ... Read More »

[FOTO] HTI Bojonegoro Kembali Turun ke Jalan Protes Kenaikan Harga BBM

HTI Press, Bojonegoro. DPD 2 HTI Bojonegoro kembali turun ke jalan untuk memprotes kenaikan BBM yang dilakukan oleh pemerintahan Jokowi. Aksi berawal di depan masjid Baabus Shofa. Ratusan masa ini bergerak dari masjid melintasi jalan Gajah mada, jalan Diponegoro dan berakhir di depan pintu gerbang DPRD Kabupaten Bojonegoro. Menurut demonstran alasan pemerintah menaikkan BBM yaitu: 1. Subsidi BBM salah sasaran, ... Read More »

SJ: Bolehkah Berutang dari Negara Asing?

بسم الله الرحمن الرحيم Silsilah Jawaban asy-Syaikh al-‘Alim Atha’ bin Khalil Abu ar-Rasytah Amir Hizbut Tahrir atas Pertanyaan di Akun Facebook Beliau Jawaban Pertanyaan: Berutang dari Negara Asing Kepada Ahmad Sa Saad Pertanyaan: Assalamu ‘alaikum wa rahmatullâh wa barakâtuhu. Syaikhuna, semoga Allah memuliakan engkau dengan Islam dan semoga Allah memuliakan Islam dengan engkau dan saya berdoa kepada Allah agar menjadi ... Read More »

HTI: Jokowi Munafik

HTI Press, Banjarmasin – Kekecewaan masyarakat, atas naiknya harga BBM bersubsidi, terus disuarakan Hizbut Tahrir Indonesia (HTI), yang kembali menggelar aksi damai di Banjarmasin, minggu (23/11/14) pagi. Mulai dari jalan merdeka (samping Masjid Raya Sabilal Muhtadin), hampir seribu massa mengawali longmarch, menuju jalan Kapten Piere Tendean. Mereka terus bergerak menuju jalan Jendral Ahmad Yani, sambil membawa banyak spanduk dan poster ... Read More »

Menaikkan Harga BBM Kebijakan Khianat

HTI Press, Malang (18/11). Mewakili Humas HTI DPD 2 Kota Malang Ust Fitriaman, SE., MSA., menyatakan “Menaikkan harga BBM adalah kebijakan dzalim dan khianat, dzalim artinya pasti akan menyengsarakan rakyat. Hasil penghematan tidaklah sebanding dengan penderitaan yang dialami oleh seluruh rakyat”. Menaikkan harga BBM itu mengkhianati rakyat, dikarenakan hal itu hanya untuk memenuhi tuntutan pihak Asing, pemerintah tega mengabaikan aspirasi ... Read More »

Kwik Kian Gie: Naikan BBM, Pemerintah Untung Besar

Mantan Menteri Koordinator Ekonomi Kwik Kian Gie menilai pemerintah sengaja mengkambinghitamkan subsidi Bahan Bakar Minyak (BBM) sebagai penyebab twin defisit neraca Indonesia. Pasalnya, dibalik penaikkan BBM pemerintah ikut mengambil keuntungan. “Pemerintah dikatakan merugi ketika harus nombok. Kenyataannya dengan menjual Rp 8.500 per liter, pemerintah masih untung besar,” ujar Kwik kepada wartawan di Jakarta, Selasa (25/11). Lebih lanjut, dirinya menjelaskan secara ... Read More »

Kenaikan Harga BBM: Menuju Liberalisasi Total Migas

Pemerintah telah menaikkan harga BBM bersubsidi dan berlalu sejak 18 November lalu. Harga Premium dan Solar dinaikkan masing-masing dua ribu rupiah menjadi Rp 8.500 per liter Premium dan Rp 7.500 per liter Solar. Kebijakan itupun sontak mendapat reaksi penolakan dimana-mana. Aksi penolakan terjadi di seluruh Indonesia dari Aceh hingga Papua. Penolakan pun dilakukan oleh berbagai elemen masyarakat, baik mahasiswa, masyarakat ... Read More »

Pemerintah Tidak Transparan Soal Harga BBM

Meski sudah dinaikkan dua ribu rupiah untuk Premium dan Solar, Menkeu Bambang Brojonegoro mengatakan bahwa bensin premium dan solar masih disubsidi. Untuk premium, pemerintah masih memberikan subsidi Rp 1.500 per liter. “Kenaikan Rp 2.000 sisakan subsidi Rp Rp 1.500. Kalau solar lebih mahal dari itu,” kata Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro (Detikfinance, 17/11). Tentang besarnya subsidi sendiri tidak transparan. Asumsi makro APBN-P ... Read More »