Author Archives: solihan

Khilafah dan Kemajuan Teknologi

Paat ini umat Islam terpuruk di segala bidang, tak terkecuali di bidang sains dan teknologi. Kaum Muslim seolah ditakdirkan hanya menjadi user (pengguna) dan Barat menjadi pelopor. Saat ini sains dan teknologi dikuasai oleh Barat, misalnya teknologi komputer. Siapa penemu komputer? Siapa penggagas internet? Siapa pembuat google? Siapa yang menciptakan Microsoft? Tentu kita akan sepakat semuanya dibuat oleh orang Barat. ... Read More »

‘Kado Kerusakan’

Kado tahun baru 2014.  Begitu orang menyebut.  Di antara kado itu adalah kenaikan harga gas elpiji.  Ketika membeli gas elpiji 12 kg saya sempat tersentak.  Bagaimana tidak, biasanya harga sekitar Rp 80.000, namun saat itu melonjak tajam menjadi Rp 135.000.  Sang pedagang pun berkali-kali meminta maaf kepada saya atas lonjakan harga yang tidak masuk akal.  “Ini bukan kehendak saya, Pak.  ... Read More »

Demokrasi: Sistem Gagal

Bentuk pemerintahan demokrasi atau republik atau kerakyatan menjadi trend dunia pasca sekularisme politik di Eropa selepas Perjanjian Westphalia 1648. Kekuasaan politik benar-benar dilepaskan dari kekuasaan agama agar dapat benar-benar berjalan sesuai dengan idealitas rasionalitas manusia. Perjanjian Westphalia dianggap sebagai titik lahirnya negara-negara nasional yang modern. Melalui Perjanjian Westphalia hubungan negara dilepaskan dari hubungan kegerejaan (keagamaan). Perjanjian Westphalia meletakkan dasar bagi ... Read More »

Pemerintahan Pasca Demokrasi

Tanggal 09 April 2014 negara ini akan mengadakan Pemilu untuk memilih para calon wakil rakyat untuk duduk di DPR. Selanjutnya akan ada pemilihan presiden dan wakil presiden. Melalui Pemilu yang demokratis, rakyat menggunakan hak pilihnya untuk memilih para wakil rakyat yang akan mewakili suara mereka di pemerintahan. Hal ini selaras dengan konsep mendasar demokrasi, yakni kedaulatan dan kekuasaan berada di ... Read More »

H.M. Ismail Yusanto: Perubahan Besar Tak Melalui Jalan Demokrasi

Pengantar: Tahun 2014 disebut-sebut sebagai ‘tahun politik’ karena Pemilu lima tahunan bakal digelar pada bulan ini. Rencananya, Pemilu Legislatif dilaksanakan tanggal 9 April pada tahun ini. Untuk itu, umat Islam tentu membutuhkan semacam ‘panduan’ bagaimana seharusnya menyikapi ‘pesta demokrasi’ lima tahunan ini, tentu dari sperpektif Islam. Untuk membahas sejumlah persoalan terkait Pemilu ini, tentu dalam hubungannya dengan nasib umat Islam ... Read More »

Jalan Sesat Demokrasi

Pada hakikatnya setiap Muslim yang masih sehat akidahnya tentu menginginkan Islam tegak dalam seluruh aspek kehidupan. Dari situlah berbagai jalan dirumuskan untuk menegakkan Islam. Mengingat latar belakang gerakan Islam yang beragam, aneka jalan yang mereka tempuh pun bermacam-macam. Ini menjadi realitas yang tak terhindarkan. Ada yang mengambil metode secara revolusioner. Ada pula yang menempuh jalan parsial (gradual). Sebagian masih memegang ... Read More »

Menanamkan Adab Pada Anak

Apa yang ada dalam benak kita ketika mendapati seorang anak yang lembut tutur katanya, sopan dan santun perilakunya, hormat dan patuh kepada orangtuanya, pandangannya tidak liar, wajahnya berseri-seri? Tentu, anak seperti ini membuat senang siapa saja yang melihat dan berjumpa dengan dia. Pasti kita yakin  bahwa ia  adalah anak yang terdidik dengan baik dan mendapat bimbingan adab yang baik serta ... Read More »

Makar Kaum Kafir Pasti Gagal

(Tafsir QS ath-Thariq [86]: 15-17) إِنَّهُمْ يَكِيدُونَ كَيْدًا * وَأَكِيدُ كَيْدًا * فَمَهِّلِ الْكَافِرِينَ أَمْهِلْهُمْ رُوَيْدًا Sesungguhnya orang kafir itu merencanakan tipudaya yang jahat dengan sebenar-benarnya. Aku pun membuat rencana dengan sebenar-benarnya. Karena itu beri tangguhlah orang-orang kafir itu, yaitu beri tangguhlah mereka itu barang sebentar (QS ath-Thariq [86]: 15-17). Dalam ayat sebelumnya ditegaskan bahwa al-Quran beserta semua isinya merupakan ... Read More »

Tak Ada Yang Buruk

Dalam kunjungan ke Istanbul, Turki, akhir Desember 2013 lalu, saya sempat berjumpa dengan Abu Muhammad, salah satu pimpinan Hizbut Tahrir Turki yang pernah menjadi salah satu pembicara dalam Muktamar Khilafah 2013 baru lalu. Didampingi dua kawan lain, kita berbincang tentang berbagai hal di sebuah rumah makan kecil yang bersih dan asri di tepian Selat Bosphorus. Malam itu suhu udara Istanbul ... Read More »

Khilafahkah ‘Negara Islam’ di Irak dan Syam?

Soal: Bagaimana status ‘Negara Islam’ yang diproklamirkan di Irak dan Syam? Apakah layak disebut Khilafah? Jika tidak layak, apa alasannya? Jika layak, mengapa kita tidak ikut membaiat amirnya? Jawab:           Negara Islam adalah negara bagi umat Islam di seluruh dunia, yang menjalankan seluruh syariah Islam di dalam negeri serta mengemban dakwah dan jihad ke luar negeri. Nama lain Negara Islam adalah ... Read More »