Ekonomi dan Bisnis

Perang Dagang dan Dimensi Politiknya

Oleh: Dr. Ibrahim at-Tamimi Konflik internasional sejak awal sejarah hingga hari kiamat tidak keluar dari satu di antara dua motiv: cinta kepemimpinan dan kebanggaan (baik kedaulatan umat atau bangsa atau kedaulatan ideologi) atau berjalan di belakang manfaat material. Kedua faktor ini tetap menjadi penggerak konflik internasional. Tetapi setelah runtuhnya Daulah Islamiyah dan runtuhnya Uni Soviet, dan ideologi kapitalisme, ideologi yang ... Read More »

Penduduk Miskin RI Bertambah 6.900 Orang

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah penduduk miskin di Indonesia mengalami kenaikan 6.900 orang dari September 2016 ke Maret 2017. Walau mengalami kenaikan jumlah penduduk miskin, namun secara persentase per Maret 2017 mencapai 10,64% atau turun tipis 0,06% dari persentase September 2016 yakni 10,7%. “Turun tipis 0,06 poin dibanding September 2016. Penurunan ini relatif lebih lambat dibandingkan periode sebelumnya,” kata ... Read More »

Bank Dunia Tempatkan Utang Indonesia di Level Bahaya

Pengamat ekonomi-politik Ichsanuddin Noorsy mengatakan, Bank Dunia telah menempatkan utang luar negeri Indonesia di level bahaya. Sebab, fluktuasinya sudah di atas 30 persen. Ichsanuddin mengatakan hal itu dalam dialektika demokrasi ‘Utang Luar Negeri untuk Siapa?” di Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (13/7/2017). Hadir juga sebagai pembicara dalam diskusi ini adalah Anggota Komisi XI DPR RI FPDIP Maruarar Sirait dan Ketua Banggar ... Read More »

Kenaikan TDL, Rakyat Kecil Makin Tercekik

Apapun namanya baik kenaikan tarif dasar listrik ataupun pencabutan subsidi listrik atau pengalihan subsidi sebenarnya sama saja. Tarif listrik faktanya naik. Pihak Istana melalui Kepala Staf Presiden Teten Masduki mengatakan tidak benar ada kenaikan tarif dasar listrik. “Yang terjadi bukan seperti itu,” ujarnya di Kompleks Istana Presiden, Jakarta, Senin (12/6). Padahal faktanya sejak tanggal 1 Januari 2017, PLN telah menaikkan ... Read More »

Jokowi, Defisit dan Utang Dalam Sorotan

Selain soal meningkatnya beban utang, defisit APBN terus meningkat dan menjadi masalah paling krusial yang dihadapi Pemerintahan Jokowi-JK. Apa yang terjadi? Tahun ini, defisit APBN mencapai 2,92% dari Produk Domestik Bruto (PDB). Tinggal secuil lagi melewati batas defisit yang ditetapkan Undang-undang tentang Keuangan Negara yakni 3% dari PDB. Kalau di-rupiahkan, nilainya sudah mendekati Rp400 triliun. Mengapa defisit bisa demikian menganga? ... Read More »

INFID Sebut Ada Ketimpangan Tinggi di Sektor Penghasilan

International NGO Forum on Indonesian Development (INFID) melansir hasil survei tentang ketimpangan pada tahun 2016. Koordinator tim peneliti, Bagus Takwin, menyatakan hasil survei menunjukan ketimpangan dalam hal kesempatan mendapatkan pekerjaan menempati peringkat pertama. “Diikuti dengan (ketimpangan) penghasilan dan harta benda,” kata ucap Bagus di Jakarta, Kamis, 23 Mei 2017. Bila melihat lokasi, menurut Bagus, responden asal Indonesia timur merasa lebih ... Read More »

Amien Rais : Indonesia Janganlah Dijual-jual

Rencana pemerintah melanjutkan Reklamasi Teluk Jakarta kembali menuai penolakan dari tokoh-tokoh nasional, salah satunya adalah Prof Dr Amien Rais. Mantan Ketua MPR tersebut khawatir proyek reklamasi tersebut menjadi jalan untuk menjual Indonesia. “Saya mencium bahwa reklamasi ini, jelas harus moratorium dulu, mari adu fakta dan data. Janganlah kita menjual-jual Indonesia,” ungkapnya di hadapan 250 audiens seminar yang bertema Stop Reklamasi ... Read More »

Sudah Diguyur Dana Asing Rupiah Belum Juga Menguat

Aset berdenominasi rupiah masih menjadi incaran dan dilaporkan terus menguat hingga Rabu kemarin, juga disertai dengan derasnya aliran dana asing. “Namun hal itu belum diikuti penguatan rupiah,” ujar analis Samuel Sekuritas, Rangga Cipta, dalam keterangan tertulis, Kamis, 27 April 2017. Menurut Rangga, rupiah tidak kunjung menguat kemungkinan disebabkan preferensi Bank Indonesia (BI) yang ingin memperkuat cadangan devisa. “Pelemahan dolar Amerika ... Read More »

Di Negara-negara Ini Jurang Antara Kaya – Miskin Amat Dalam

Indonesia di posisi keempat negara dengan tingkat kesenjangan tertinggi di dunia. Inilah laporan Global Wealth Report 2016 lembaga riset Credit Suisse yang meneliti jurang kesenjangan antara yang kaya dan yang miskin. 1. Rusia Rusia tempati posisi pertama negara dengan ketimpangan ekonomi terbesar sejagad. Dalam penelitian Credit Suisse ditemukan 74,5% kekayaan negara dikuasai 1% orang-orang termakmur di negeri itu. Di negara ... Read More »

Cara Islam Mengatasi Ketimpangan Ekonomi Global

Kita sempat tercengang oleh hasil survei yang dipaparkan oleh Oxfam International pada Februari 2017. Pasalnya, hasil riset tersebut menyatakan bahwa Indonesia berada pada peringkat keenam dalam kategori ketimpangan distribusi kekayaan terburuk di dunia. Pada tahun 2016, sebanyak 1 persen individu terkaya dari total penduduknya menguasai hampir separuh (49 persen) total kekayaan.Analisis Oxfam International tersebut patut dicermati dan disikapi secara kritis. ... Read More »