Pemerintah dinilai lamban dan tidak siap dalam menangani gempa bumi berkekuatan 7,6 skala richter yang meluluhlantakkan Padang, Sumatera Barat. Padahal, bencana serupa pernah terjadi di sejumlah daerah. ”Pemerintah seharusnya belajar dari pengalaman bencana yang sering melanda Indonesia,” ujar Koordinator Goverment Watch (Gowa), Farid R. Faqih, saat berbicara dalam sebuah acara talk show ‘Kesiapan Penanganan Bencana’ di Jakarta, Sabtu (3/10). Dalam ... Read More »
gempa sumbar
301 Korban Gempa Belum Ditemukan
Sebanyak 301 orang masih dinyatakan hilang akibat gempa bumi berkekuatan 7,6 skala Richter yang melanda wilayah Sumatera Barat (Sumbar) dan sekitarnya hari Rabu (2/10) dan delapan orang masih hidup dibawah reruntuhan Hotel Ambacang. Berdasarkan keterangan dari Ketua Pusat Pengendali Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalop) Sumbar, Ade Edward,di Padang hari Sabtu (3/10), pencarian terhadap korban gempa bumi masih berlangsung. Namun petugas penyelamat ... Read More »
Depkes: Ribuan Orang Masih Tertimbun
Jakarta – Hingga pukul 24.00 WIB, angka kematian akibat Gempa 7,6 SR di Padang, Sumatera Barat sudah mencapai 471 jiwa. Angka ini bisa bertambah karena ribuan orang diperkirakan masih tertimbun reruntuhan bangunan. “Di Kota Padang masih ribuan tertimbun,” ujar Kepala Pusat Penanggulangan Krisis Departemen Kesehatan, Rustam S Pakaya melalui pesan singkat yang diterima detikcom, Sabtu (3/10/2009). Rustam menjelaskan, korban luka ... Read More »
PBB Nyatakan Korban Tewas Capai 1.100 Orang
Jakarta – Korban gempa gempa 7,6 SR di Sumatera Barat semakin bertambah. Namun, jumlahnya bervariasi, ada yang menyebutkan ratusan hingga ribuan. PBB mengklaim lebih dari 1.000 orang tewas dalam gempa yang mengguncang kota Padang tersebut. Seperti dilansir situs Al Jazeera, Jumat (2/10/1009), Kepala Bidang Kemanusiaan PBB, John Holmes, dalam jumpa pers, Kamis (1/10/2009) kemarin, menyebutkan perkiraan terbaru untuk korban tewas ... Read More »
BERITA TERKINI DARI POSKO HTI : Dibutuhkan Segera Susu dan Biskuit Bayi
HTI-Press. Gempa bumi di Sumatera menimbulkan banyak kepedihan. Bukan hanya orang tua, bayi-bayi tidak berdosapun turut merasakannya. Posko Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Peduli Gempa Sumbar dilapangan melaporkan saat ini sangat dibutuhkan susu dan biskuit untuk bayi. Kebutuhan untuk bayi ini banyak dilupakan, padahal sangat dibutuhkan. Kebanyakan bantuan yang ada berupa mie, makanan kaleng, dan beras. Akses Pekanbaru Padang sudah terbuka ... Read More »
Korban Tewas Gempa Sumbar Jadi 529 Orang
Sumbar – Korban tewas akibat gempa 7,6 SR di Sumatera Barat bertambah menjadi 529 jiwa. Kebanyakan korban berasal dari Kota Padang. “529 Orang tewas sudah dievakuasi ke RS,” ujar petugas Satkorlak Depsos, Novi, ketika berbincang dengan detikcom, Kamis (1/10/2009) pukul 15.25 WIB. Korban tewas berasal dari berbagai kota di Sumatra Barat. “Dari Pariaman ada 11 jenazah, Padang 376 jenazah, Solok ... Read More »