HTI: Hingga 2012, Perempuan Masih Dieksploitasi

Liputan6.com, Jakarta : Organisasi Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) menyelenggarakan konferensi internasional perempuan sebagai bentuk kepedulian terhadap kaum perempuan. Mereka pun mengkritisi pemerintah karena mayoritas perempuan hidup miskin dan tereksploitasi. “Tahun 2012 hampir berakhir, kondisi perempuan khususnya kaum ibu tetap saja buruk. Kemiskinan dan eksploitasi adalah kondisi hidup yang akrab dengan perempuan Indonesia. Hampir 70 …

HTI: Perempuan Indonesia masih mengalami eksploitasi

Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) menilai kondisi perempuan dinilai masih mengalami eksploitasi karena keberadaan sistem ekonomi kapitalisme. Bentuk eksploitasi yang dimaksud adalah banyaknya perempuan yang bekerja sebagai buruh dan tenaga kerja wanita (TKW) di luar negeri. “Eksploitasi terjadi pada 39,8 juta perempuan yang menjadi buruh ditambah 4,2 juta yang menjadi (TKW),” ujar juru bicara Muslimah …

Konferensi Perempuan Internasional Muslimah HTI: Kebebasan Finansial Bukan Ukuran Kesuksesan Wanita

Hidayatullah.com–Untuk yang kedua kalinya, hari Sabtu (22/12/2012) Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (M-HTI) mengadakan konferensi internasional. Konferensi yang diadakan di Grand Sahid Hotel Jakarta ini mengangkat tema tentang “Khilafah: Melindungi Perempuan dari Kemiskinan dan Eksploitasi”. Konferensi Perempuan Internasional yang diadakan oleh Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia ini membahas tentang penderitaan yang melanda kaum perempuan di Indonesia dan …

MHTI: Partisipasi Perempuan di Dunia Kerja adalah Eksploitasi

Hidayatullah.com–Untuk yang kedua kalinya, hari Sabtu (22/12/2012) Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (M-HTI) mengadakan konferensi internasional. Konferensi yang diadakan di Grand Sahid Hotel Jakarta ini mengangkat tema tentang “Khilafah: Melindungi Perempuan dari Kemiskinan dan Eksploitasi”. Konferensi Perempuan Internasional yang diadakan oleh Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia ini membahas tentang penderitaan yang melanda kaum perempuan di Indonesia dan …

Kemiskinan dan Perbudakan Perempuan Dibahas di Konferensi HTI

Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) dan kantor media pusat Hizbut Tahrir menyelenggarakan konferensi internasional perempuan, yang dihadiri oleh lebih dari 1.500 perempuan berpengaruh diberbagai wilayah, di Hotel Sahid, Jakarta Pusat, Sabtu (22/12/2012). Konferensi yang mengangkat topik ‘Melindungi Perempuan dari Kemiskinan dan Perbudakan’, menurut Dr Nazreen Nawaz member of the central media office of Hizbut Tahrir adalah …

Mendidik Anak Perempuan

Assalamu’alaikum Wr.Wb. Ibu Pengasuh Rubrik Konsultasi Keluarga yang saya hormati, pendidikan seperti apa yang mesti kita berikan untuk anak perempuan, selain membesarkan dan memberinya kasih sayang. Syukran atas penjelasannya. Wassalamu’alaikum Wr.Wb.   DZ Kendari   Wa’alaikumsalam Wr.Wb. Ibu DZ yang baik, Sudah menjadi kewajiban bagi setiap orang tua untuk mendidik anak-anaknya agar menjadi anak yang …

Komnas Anak Dituding Manfaatkan Kasus Bupati Garut untuk Liberalisasi UU Perkawinan

 Rencana Komnas Perlindungan Anak menggugat UU Perkawinan dengan memanfaatkan momen kisruh kawin singkat Bupati Garut, dinilai Iffah Ainur Rohmah  sebagai upaya liberalisasi. “Setiap momen akan dimanfaatkan untuk menghapus UU ini,” ungkap Juru Bicara Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia kepada mediaumat.com, Rabu (5/12) melalui pesan singkat. Karena, bebernya, UU ini dalam kacamata kaum liberal dan aktivis HAM …

Kasus HIV/AIDS pada Ibu Rumah Tangga di Bali Meningkat

Jumlah penderita HIV/AIDS di Bali terus meningkat, bahkan hingga Agustus 2012 kata Koordinator Kelompok Kerja Pencegahan, Promosi dan Humas Komisi Penanggulangan AIDS Provinsi Bali, dr Mangku Karmaya M Repro, jumlah sudah mencapai 6.054 orang. Sedangkan berdasar data Yayasan Spirit Paramacita, jumlah penderita HIV/AIDS di Bali, disebutkan mencapai 6.700 orang. “Peningkatan kasus HIV/AIDS, terbanyak terjadi pada …

Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia Kritik Pidato Menkes Pada Hari Kesehatan Nasional (HKN)

Iffah Ainur Rochmah, Juru Bicara Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia menyampaikan catatan kritis atas pidato Menkes pada 12 November lalu. HTI-PRess. Pidato Menteri Kesehatan pada peringatan Hari Kesehatan Nasional  tanggal 12 November 2012 kemarin patut dicermati semua pihak.  Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-48  tersebut  memfokuskan pada pelayanan kesehatan ibu sebagai salah satu target MDGs yang belum …

SEMINAR TOKOH PEREMPUAN “Menjawab Kontroversi Iklan TKI On Sale: Provokasi atau Realitas Dehumanisasi Perempuan Indonesia?”

Central Media Office – Hizb-ut Tahrir berkoordinasi  Hizb-ut Tahrir Indonesia dengan bangga mempersembahkan :   SEMINAR TOKOH PEREMPUAN “Menjawab Kontroversi Iklan  TKI On Sale : Provokasi atau Realitas Dehumanisasi Perempuan Indonesia?”   Pada hari Senin, 29 Oktober kemarin, banyak media Indonesia dan Asia, termasuk kantor berita ANTARA dan Jakarta Post memberitakan tentang iklan kontroversial di …