Berita Dalam Negeri

Zulkifli Hasan: Monopoli Sedang Terjadi dalam Ekonomi Nasional

Ketua MPR RI Zulkifli Hasan, praktisi keuangan dan perbankan syariah KH Muhammad Syafii Antonio, dan tokoh agama KH Abdullah Gymnastiar menghadiri pengajian bersama aparatur sipil negara (ASN) Pemprov Jawa Barat dan jamaah Pondok Pesantren Daarut Tauhid di Masjid Pusdai Kota Bandung, Ahad (1/1). Dalam ceramahnya, Zulkifli mengatakan, monopoli sedang terjadi dalam ekonomi nasional. Segelintir perusahaan Indonesia menguasai nilai aset hingga ... Read More »

Ustad Felix Siauw Tanggapi Hubungan Islam dan Arab

Pidato Megawati di depan anggota partai PDIP yang menyebut kalau menjadi Islam jangan menjadi Arab banyak menuai pro dan kontra. Megawati dianggap membenturkan antara Arab dan Islam. Menanggapi pernyataan tersebut, Felix Siauw menyebut salah besar apabila Islamisasi disamakan dengan Arabisasi dan lantas menolak Islamisasi dengan dalih “Ini Indonesia bukan Arab”. Berikut tanggapan pemikir muda ini, sebagaimana yang ditulis dalam laman ... Read More »

Jubir HTI Kecam Kriminalisasi Ulama, Ada Kekuatan Besar yang Bermain

Juru bicara Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) mengecam kriminalisasi ulama yang sedang terjadi saat ini pasca Aksi Bela Islam. Ismail Yusanto, menduga ada kekuatan besar yang bermain dengan memanfaatkan aparat  kepolisian. Kecenderungan kepolisian yang semakin represif juga dikhawatirkan juru bicara HTI ini. Menurutnya, polisi saat ini punya kewenangan yang yang melampau batas yang berbahaya karena akan digunakan sebagai alat politik  yang ... Read More »

Desa Tiongkok Di Bogor Digerebek, Lokasinya Di Tengah Hutan

Kantor Imigrasi Kelas II Bogor kembali mengendus keberadaan tenaga kerja asing (TKA) ilegal asal Tiongkok di Bogor, Jawa Barat. Petugas menyisir keberadaan TKA di kawasan tambang Emas dan Galena, Cigudeg, Kabupaten Bogor. Di wilayah perbukitan itu, puluhan bahkan diduga ratusan TKA membangun “Desa Tiongkok” kecil di sana. Dua wartawan Radar Bogor (Jawa Pos Group) Zaenal Abidin dan Muhammad Aprian Romadhoni ... Read More »

Di Indonesia, 1% Orang Terkaya Menguasai 49% Kekayaan Nasional

Lembaga Keuangan Swiss, Credit Suisse mengeluarkan riset mengenai ketimpangan kekayaan di berbagai negara. Indonesia masuk dalam 9 besar negara dengan kekayaan tidak merata. Hanya satu persen saja orang terkaya di Indonesia sudah menguasai 49,3 persen kekayaan nasional. Konsentrasi kekayaan pada 1 persen terkaya di Indonesia terburuk keempat di dunia setelah Rusia (74,5 persen), India (58,4 persen), dan Thailand (58 persen). ... Read More »

Wacanakan Asing Kelola Pulau, Luhut Dianggap Pelaku Makar Sesungguhnya

Pernyataan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan yang menyebut ‘negara asing bisa saja membuka lahan ekonomis di pulau terpencil dan belum bisa dijamah oleh Indonesia’ dinilai sebagai pelaku makar yang sesungguhnya. “Yang seperti ini yang semestinya dikatakan makar dan justru ini makar yang sesungguhnya,  bukan orang-orang yang berdakwah, menyerukan perbaikan, menyerukan kebaikan kepada negeri ini,” ungkap Juru Bicara Hizbut ... Read More »

Berutang untuk Bayar Bunga, Pemerintah Semakin Semangat Palak Rakyat

Pernyataan Menteri Keuangan Sri Mulyani “kita berutang untuk bayar bunga utang” terkait Rancangan APBN 2017 mengkonfirmasi mengapa pemerintah semakin semangat memalak rakyat. “Ini menunjukkan kondisi keuangan negara yang sangat buruk, karena melebihi jerat utang (debt trap), akibatnya, negara semakin semangat dan  tidak punya perasaan menaikkan beban hidup rakyat melalui kenaikan pajak, kenaikan BBM, memaksa rakyat bayar BPJS serta pungutan lainnya,” ... Read More »

Blokir Sejumlah Situs Islam, Rezim Jokowi Semakin Represif Terhadap Gerakan Dakwah

Kembali memblokir sejumlah situs Islam, pemerintah dinilai represif terhadap gerakan dakwah Islam. “Jadi mau apa sebenarnya? Ini hanya bisa dipahami bahwa pemerintah represif terhadap gerakan dakwah Islam,” ujar Juru Bicara Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Muhammad Ismail Yusanto kepada mediaumat.com, Jum’at (6/1/2017). Memang pada Selasa (3/1/2017) Humas Kominfo menyatakan alasan pemblokiran, di antaranya adalah adanya ujaran kebencian dan  pelanggaran terhadap suku, ... Read More »

Menurut BPS Angka Kemiskinan Turun, Tapi…

Meski rilis yang dikeluarkan Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan angka kemiskinan menurun, namun pemerintah tetap dinilai semakin lambat dalam mengentaskan kemisikan. “Tingkat penurunan kemiskinan berjalan semakin lambat dibandingkan periode sebelumnya, terutama sebelum krisis ekonomi  tahun 1997,” ujar peneliti senior Center  of Reform on Economic (Core) Indonesia Muhammad Ishak kepada mediaumat.com, Jum’at (6/01/2017). Pada tahun 2011, misalnya, jumlah penduduk miskin mencapai ... Read More »

Mahfud MD: Banyak yang Jual Beli Jabatan Seperti Bupati Klaten

Pakar hukum UII Mahfud MD menuturkan, banyak pejabat yang memanfaatkan posisinya untuk menjalankan bisnis jual beli jabatan seperti yang dilakukan oleh Bupati Klaten. Sebab, kata dia, bisnis kotor tersebut dapat memberikan banyak keuntungan bagi para pelakunya. “Yang seperti Bupati Klaten itu banyak. Kenapa bisa ketangkep, ya karena Bupati Klaten sedang apes saja,” ujar pria yang pernah menjabat sebagai Ketua Mahkamah ... Read More »