Berita Dalam Negeri

Uang Itu Mengalir ke Banyak Orang

Dana pelicin untuk proyek pembangunan wisma atlet SEA Games 2011 di Palembang diduga mengalir ke sejumlah orang. Selain ke anggota DPR, Muhammad Nazaruddin, Gubernur Sumatera Selatan Alex Noerdin, serta Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga Wafid Muharam, dana juga mengalir ke banyak orang yang lain. Hal itu disampaikan dalam surat dakwaan kepada Manajer Pemasaran PT Duta Graha Indah (DGI) Mohammad El ... Read More »

Tolak UU Jaminan Sosial Berbau Kapitalistik

Kepentingan modal asing sangat besar untuk mendalangi lahirnya UU jaminan sosial. UU Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) dan RUU Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) ini dirancang dan didanai oleh Asian Development Bank (ADB) dan World Bank memalui program Financial Govemance and Sosial Security Reform (FGSSR) sebesar USD 250 juta dan merupakan bagian dari strategi lembaga keuangan Asing dalam rangka memobilisasi ... Read More »

Ismail Yusanto: Dulu Kita Merdeka Atas Nama Allah, Kenapa Sekarang Meninggalkan Tuntunan Allah?

Pada bulan Ra’jab 1432 H lalu, Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) menggelar rangkaian marathon konferensi Rajab yang dimulai dari kota Banjarmasin ( 2/06/2011) hingga puncaknya di Jakarta (29/06/2011). Ide yang diusung pun sangat visioner, yakni menegakkan Syariah dibawah naungan Khilafah Islamiyah. Acara yang berlangsung di Jakarta sendiri berlangsung semarak. Dengan dibanjiri 25.000 peserta, acara diisi orasi dari berbagai tokoh Hizbut Tahrir ... Read More »

Siti Fadilah: Tolak RUU BPJS

Mantan Menteri Kesehatan Siti Fadilah Supari mengampanyekan gerakan “Tolak RUU Badan Penyelenggara Jaminan Sosial”. Dalam keterangan pers di Gedung DPR, Selasa (12/7/2011), Siti mengatakan, RUU BPJS yang tengah dibahas di DPR bertentangan dengan semangat UUD 1945. “Tolak disahkannya RUU BPJS. Isinya mengancam ketahanan dan keutuhan nasional, keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia,” ungkapnya. Menurut Siti, ada sejumlah alasan yang mendasari pemikirannya menolak ... Read More »

Listrik Padam, Air PDAM Mampet, BBM Langka, Sempurnalah Krisis yang Melanda

Sejumlah pengusaha di Kota Jambi mengaku merugi jutaan rupiah akibat krisis fasilitas air, listrik hingga bahan bakar minyak (BBM) di daerah itu. Akhmad Juhari (55), salah seorang pengusaha rumah makan di kawasan Simpang Rimbo, Kota Jambi, mengaku merugi jutaan rupiah akibat krisis fasilitas air, listrik dan BBM. “Listrik dan air belum juga normal, belum lagi susahnya mendapatkan BBM jenis solar ... Read More »

Masuk Kedokteran Unair Minimal Harus Bayar Rp 175 juta

Surabaya – Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (Unair) Surabaya mematok biaya masuk minimal senilai Rp 175 juta dari jalur mandiri. Tiap mahasiswa baru akan diberikan formulir isian kesanggupan membayar Sumbangan Pembinaan dan Peningkatan Pendidikan (SP3) yang disebut uang gedung dengan batas minimal Rp 175 juta. Makin besar sumbangan uang gedung, makin besar peluang diterima menjadi mahasiswa.Selain harus membayar biaya SP3 minimal ... Read More »

Mahfud MD: Tidak Ada Pemilu yang Bersih

JAKARTA – Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD, membuat pernyataan mengejutkan lagi. Dia mengatakan bahwa tak ada pemilu yang bersih, termasuk saat pemilu di Indonesia pada 2009 lalu. “Anda jangan mimpi bahwa pemilu itu akan bersih 100 persen, kapanpun dan di manapun. Pasti ada satu atau dua, maka di undang-undang itu disebut, pelanggaran yang signifikan terhada angka,” katanya di Kompleks Istana ... Read More »

Pemerintah Lupakan Kepentingan Rakyat

Ketua Umum PB HMI Noer Fajrieansyah, Ketua Umum PB PMII Addien Jauharudin, Ketua Presidium GMNI Twedy Noviady, Ketua Presidium PMKRI Stefanus Gusma, dan Ketua Umum PP GMKI Jhony Rahmat (dari kiri ke kanan) mengangkat tangan seusai konferensi pers konsolidasi gerakan mahasiswa Cipayung di Jakarta, Kamis (7/7). Dalam keterangannya, mereka menyerukan penghentian politisasi di segala bidang kehidupan, termasuk sosial, hukum, keamanan, ... Read More »

HTI Tuntut Tiran Uzbekistan Hentikan Penyiksaan Aktivis Dakwah

Jakarta- Sekitar 500 massa Hizbut Tahrir Indonesia melakukan aksi unjuk rasa desak rezim Uzbekistan untuk menghentikan penangkapan, penyiksaan dan pembunuhan terhadap para aktivis Hizbut Tahrir Uzbekistan, Kamis (7/7) siang di depan Kedutaan Besar Uzbekistan, Jakarta. Sekretaris Jubir HTI Roni Ruslan menegaskan bahwa para aktivis HT Uzbekistan dan para aktivis dakwah lain sesungguhnya tengah bekerja untuk menyebarkan kebaikan dan mengajak manusia ... Read More »

Aksi Mengutuk Rezim Karimov

Ooulmasaw Bahadir, pemuda dari kota Margalan, ditahan di Garawol Bazaar provinsi Bukhara, lalu disiksa dengan sangat keji oleh polisi hingga mengalami luka parah dan hampir mati. Bukannya segera mendapatkan pertolongan dengan dibawa ke rumah sakit, ia malahan dipindahkan ke penjara lain. Inilah salah satu contoh kisah kekejaman yang didapatkan oleh aktivis dakwah HT Uzbekistan  dari rezim pengusa zalim Karimov. Hal ... Read More »