JAKARTA-Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) menyatakan, skorsing yang cenderung pada pemutusan hubungan kerja (PHK) yang dialami tiga karyawati Rumah Sakit Mitra Internasional (RSMI) Jatinegara diskriminatif dan melanggar Undang-undang Dasar 1945. “Kalau ditanya kepada mereka mengapa menggunakan kerudung yang dikeluarkan, itu sudah menyangkut perkara keyakinan dalam beribadah dan harus dihormati,” ucap Ketua Subkomisi Pemantauan dan Penyelidikan Komnas HAM, Johny ... Read More »
Berita Dalam Negeri
Pegawai Bank Dipecat Karena Pakai Jilbab
Tanty Wijiastuti (36), karyawati BPR Bank Angga Kota Probolinggo dipecat perusahaannya karena mengenakan busana muslimah atau jilbab. Walau sudah berkerja selama 14 tahun, Tanty yang baru 14 hari mengenakan jilbab dipaksa untuk menandatangani surat pengunduran diri. “Saya dipaksa membuat surat pengunduran diri oleh perusahaan,” ujar Tanty. Setelah mengenakan jilbab pada 23 Nopember 2009 lalu, pimpinan cabang BPR Bank Angga, Dwi ... Read More »
Skandal Bank Century Bukti Rapuhnya Sistem Perbankan Nasional
HTI Press. Skandal bank century dinilai Hizbut Tahrir Indonesia Chapter Mahasiswa Kalimantan Selatan sebagai bukti dari kesekian kali rapuhnya sistem perbankan nasional yang berbasis ribawi dan birokrat yang berjiwa korup. Hal ini disampaikan HTI Chapter Mahasiswa Kalimantan Selatan dalam jumpa persnya di masjid kampus iain antasari Sabtu kemarin (5/12). Mereka memberikan sudut pandang berbeda dalam mengurai skandal bank century yakni ... Read More »
HTI: Ganti Sistem dan Rezim Korup dengan Syariah dan Khilafah
Jakarta- Sekitar 10.000 massa Hizbut Tahrir Indonesia melakukan aksi unjuk rasa damai menunjukkan sikapnya terkait skandal Bank Century, Ahad (6/12) pagi di Jakarta. Desakan dan tuntutan HTI berbeda dengan yang lain. Mereka bukan hanya menginginkan Indonesia bersih dari praktik korupsi. Apalagi sekedar menuntut Sri Mulyani dan Boediono mempertanggungjawabkan perbuatannya di meja hijau. Tetapi massa yang selalu mengibarkan bendera bertuliskan La ... Read More »
Penjarakan Koruptor Century selama 15 Abad
SOLO- Ratusan anggota Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Solo Raya berunjuk rasa mendesak pemerintah menuntaskan kasus dugaan korupsi Bank Century di Bundaran Gladag, Solo, Minggu (6/12). Mereka menuntut pelaku korupsi yang telah merugikan keuangan negara sebesar Rp6,7 triliun dihukum selama 15 abad. “Kalau Ibu Minah yang mengambil tiga buah kakao saja dihukum selama 1,5 bulan penjara. Maka dengan logika yang sama, ... Read More »
Demo Kasus Century, HTI Bandung Long March
BANDUNG – Sekira 1.000 aktivis Hizbut Tahrir Indonesia melakukan aksi long march dari Masjid Al Ukuwah di Jalan Wastukancana menuju Gedung Merdeka di Jalan Asia Afrika, Minggu (6/12/2009). Mereka mengecam skandal Bank Century yang telah merugikan negara senilai Rp6,7 triliun. Dalam aksinya, massa HTI berjalan sejauh lima kilometer dari Masjid Al Ukuwah dan berhenti tepat di depan Gedung Merdeka. Akibatnya, ... Read More »
Ismail Yusanto: Skandal Century, Momentum Kembali pada Syariah
HTI Press. Tabir kebusukan penguasa yang terlibat dalam skandal Bank Century semakin terkuak sehingga menimbulkan sejumlah reaksi keras dari masyarakat. Terkait dengan itu, sekitar seratus tokoh, ulama, dan aktivis Islam mengadakan pertemuan di Kantor Pusat DPP HTI untuk menyatukan persepsi dalam menyikapinya pada Kamis (3/12) malam di Crown Palace, Tebet, Jakarta Selatan. Nampak hadir dalam acara itu, diantaranya adalah Ust. ... Read More »
HTI Tuntut Pemerintah Serius Berantas Korupsi
Jakarta: Sejak pagi, massa dari Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) berkumpul di depan Wisma Antara, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta. Sebagian besar dari massa yang berjumlah sekitar ribuan orang itu mengenakan busana muslim berwarna hitam. Hari Minggu (6/12) pagi massa HTI memang telah mengagendakan untuk berdemo di sejumlah kota di Indonesia. Di Jakarta, massa HTI mengawali aksinya di Tugu Monas, dengan ... Read More »
Tuntut Pelaku Skandal Bank Century Ditangkap, Massa HTI Turun Jalan
MALANG- Ratusan Mahasiswa Malang yang tergabung dalam Aktifis Hizbut Tahrir Indonesia menggelar unjuk rasa, Minggu (6/12/09) siang, di depan Masjid Agung Jami, Kota Malang. Usai melakukan long march dari depan Musem Brawijaya, Malang, dalam aksi itu, para demonstran mendesak agar kasus Bank Century, segera diuangkap. Menurut pendemo, dana talangan (bail-out) Bank Century sebesar Rp. 6,7 Triliun itu adalah penuh dengan ... Read More »
Pesimisme Terhadap Angket Century Menguat
JAKARTA–Pesimisme terhadap keberhasilan hak angket untuk mengungkap megaskandal Bank Century, terus menguat. Pengamat politik Ray Rangkuti menyatakan, terpilihnya Idrus Marham sebagai ketua Pansus Century merupakan upaya mengempesi kekuatan hak angket tersebut. “Sebelumnya mereka menggembosi hak angket dengan tidak semua inisiator hak angket yang tergabung dalam tim sembilan masuk ke dalam kepanitiaan hak angket itu, bahkan tidak menduduki posisi strategis di ... Read More »