JAKARTA–Tidak terpilihnya kembali mantan Menteri Kesehatan Siti Fadillah Supari disesalkan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Forum Indonesia Sehat. “Kami menyesalkan Presiden SBY yang tidak mempertahankan menteri wanita seberani dan setangkas Siti Fadilah dalam kabinet barunya,” ujarr Koordinator Nasional Forum Indonesia Sehat, Wahyu Andre Maryono, Kamis (22/10). Menurut Wahyu, jejak rekam Siti Fadillah di mata publik sebagai sosok kritis. Salah satu tindakannya ... Read More »
Berita Dalam Negeri
MUI: Umat Islam Harus Proaktif Soal Halal-Haram
JAKARTA–Menanggapi maraknya rumah makan ataupun restoran yang menjual makanan nonhalal, Ketua Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Ma’ruf Amin mengatakan, memang tidak ada hukum tertulis yang mewajibkan mereka mencantumkan dengan jelas spesifikasi produk yang mereka jual. Ma’ruf mengimbau, umat Islam sebaiknya kritis meneliti kehalalan suatu produk sebelum mengonsumsinya. “Masyarakat kita kan heterogen, jadi orang Islamnya yang harus proaktif dalam ... Read More »
Mirip BLBI, Kasus Century Distop Sudah Diprediksi
Jakarta – Kejagung menyatakan tidak ada unsur melawan hukum terkait bailout Century Rp 6,7 triliun. Bukan hal yang aneh, hasil ini memang sudah diprediksi sejak awal penyelidikan dimulai. “Itu sudah kita duga hasilnya akan demikian. Nasibnya sama saja dengan kasus BLBI (Bantuan Likuiditas Bank Indonesia) yang banyak di-SP3 (dikeluarkan surat perintah penghentian penyidikan),” kata anggota Badan Pekerja ICW Febri Diansyah ... Read More »
Ganti Siti Fadilah & Pakai Endang, SBY Tunduk Pada AS
Jakarta – Presiden SBY memilih Endang Rahayu Sedyaningsih sebagai Menteri Kesehatan menggantikan Siti Fadilah Supari. Dengan ini SBY dinilai tunduk pada kepentingan AS karena Endang merupakan orang paling dekat dengan Namru-2 milik AS. “Ini kabinet neoliberal yang cenderung tunduk pada kepentingan Amerika. Ibu Siti ditendang. Padahal dia berhasil karena bisa melawan negara besar seperti Amerika dan WHO,” kata pengamat politik ... Read More »
SBY Tiru AS?
Direktur Eksekutif Pusat Kajian Masyarakat Sipil Global Universitas Indonesia Andi Widjojanto menilai, langkah kebijakan Presiden SBY yang kemungkinan besar menempatkan Menteri ESDM Purnomo Yusgiantoro di posisi menhan menggantikan Juwono Sudarsono merupakan tindakan yang meniru langkah Pemerintah AS. Pemerintahan AS menempatkan orang berlatar belakang bidang energi di posisi jabatan pemerintahan terkait pertahanan, macam Dick Cheney dan Donald Rumsfeld, yang masing-masing pernah ... Read More »
Orang Dekat Namru, Endang Doktor Lulusan Harvard
Jakarta – Dokter Endang Rahayu Sedyaningsih menjadi Menteri Kesehatan dalam Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) Jilid II. Nama Endang muncul menggantikan Nila Juwita Anfasa Moeloek yang sebelumnya dijagokan duduk di kursi tertinggi Departemen Kesehatan (Depkes). Siapa sebenarnya Endang? Berdasarkan data yang dikumpulkan detikcom, Rabu (21/10/2009), Endang mendapatkan gelar keserjanaannya di bidang kedokteran dari Universitas Indonesia pada tahun 1979. Wanita yang berasal ... Read More »
KIB II, Kabinet Perkoncoan
Jakarta – Kabinet Indonesia Bersati (KIB) II dinilai terlalu banyak mengakomodir teman Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Bahkan beberapa teman yang gagal masuk Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) juga diambil SBY. “Saya menyebut sekarang kabinet perkoncoan, kabinet pertemanan, pertimbangan utamanya koalisi. Dua puluh menteri menjadi teman, saya dan pengamat-pengamat lain kecewa,” kata pengamat politik Sukardi Rinakit. Hal itu disampaikan Sukardi dalam ... Read More »
Ribka: CIA Berperan dalam Pembentukan Kabinet
JAKARTA – Ketua Komisi IX DPR Ribka Tjiptaning mengaku dalam pembetukan Kabinet Indonesia Bersatu jilid II yang baru saja diumumkan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono terdapat intervensi asing. “Soalnya apapun yang terjadi di Indonesia, mulai dari penyusuanan kabinet, pemilihan presiden sampai apapun itu memang diintervensi oleh asing. CIA main di situ,” kata Ribka di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (22/10/2009). Namun ... Read More »
Menteri Pilihan SBY Dinilai Kurang Kemampuan & Pengalaman
Jakarta – Presiden terpilih Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) telah memanggil 36 nama yang akan menjadi menteri dalam kabinetnya. Lalu bagaimana kemampuan 36 calon pembantu SBY tersebut? “SBY hanya berorientasi pada dukungan partai, jatah partai diusahakan terpehuhi. Kemampuan dan pengalaman mereka kurang diperhatikan,”ujar pengamat politik dari Universitas Indonesia (UI), Maswadi Rauf, saat berbincang dengan detikcom , Selasa (20/10/2009). Dari pengamatan Maswadi, ... Read More »
Pertamina Diduga akan Dijual Lewat Bapepam
JAKARTA–Pengamat perminyakan Kurtubi menilai langkah pemerintah menjadikan Pertamina sebagai non-listed public company bukan suatu terobosan. Karena lanjut Kurtubi hal tersebut tidak akan meningkatkan aset maupun revenue secara signifikan. ”Saya berada pada posisi netral, tidak mendukung atau pun menolak tapi justru saya khawatir ini arahnya ke depan Pertamina akan dijual,” kata Kurtubi kepada Republika, Senin (19/10). Langkah ini duga Kurtubi bisa ... Read More »