Berita Luar Negeri

Rasmussen: Dokumen Wikileaks Membahayakan Pasukan Kami

Sekretaris Jenderal NATO, Anders Fogh Rasmussen memperingatkan bahwa penyebaran oleh situs “Wikileaks” terhadap sejumlah besar dokumen rahasia yang berkaitan dengan perang di Afghanistan bisa membahayakan keamanan pasukan asing dan Afghanistan. Rasmussen mengatakan dalam sebuah konferensi pers bersama dengan Perdana Menteri Spanyol, Jose Luis Rodriguez Zapatero: “Saya yakin, bahwa sangat disayangkan dampak dari publikasi dokumen rahasia itu dapat mengancam keamanan pasukan ... Read More »

Surat Kabar Arab: Rencana Pembakaran Al-Qur’an Serangan Terhadap Islam

Surat kabar “Khalijitan” mengatakan bahwa ancaman pembakaran Al-Qur’an oleh pendeta AS dalam memperingati serangan 11 September merupakan serangan terhadap Islam, dan upaya sengaja untuk memprovokasi kaum Muslim. Sementara surat kabar Saudi “Arab News” yang terbit dalam bahasa Inggris pada salah satu makalahnya mengatakan, “Lni adalah serangan terhadap Islam dan kaum Muslim…. Bahkan ini adalah serangan terhadap Allah, sebab Al-Qur’anul Karim ... Read More »

Protes Rencana Pembakaran Quran: Muslim Inggris Bakar Bendera AS

Aktivis Muslim Inggris berencana untuk membakar bendera Amerika di luar kedutaan besar AS pada tanggal 11 September untuk menentang rencana pembakaran Al Qur’an oleh seorang pendeta Kristen AS pada hari yang sama. Aksi ini diharapkan diikuti kelompok lain untuk melakukan pembakaran bendera AS di Amerika Serikat, Belgia, Irlandia, Libanon dan Indonesia. Rencana pembakaran Qur’an pada ulang tahun kesembilan peringatan 11 ... Read More »

Rencana Pendeta Bakar Quran Hanya Ditunda

Pendeta Amerika S yang mengancam membakar Quran pada peringatan 9/11 menyatakan rencananya tidak dibatalkan, tapi ditunda. Jurubicara Pendeta Terry Jones mengatakan dia merasa ditipu oleh imam yang membujuk dia agar membatalkan rencana kita suci Umat Islam. Jones semula menyatakan kepada wartawan bahwa imam Muhammad Musri mengatakan sebuah pusat Islam di dekat Ground Zero akan dipindahkan. Namun, Musri kemudian menyatakan belum ... Read More »

Pendeta Jones tetap akan bakar Quran

Pendeta Terry Jones mengatakan tidak akan membatalkan rencana pembakaran al-Quran pada ulangtahun 9/11, meski banyak kalangan telah mengutuk rencana itu. Kami tidak yakin mundur itu langkah yang tepat, kata Terry Jones dari Dove World Outreach Center, gereja beranggotakan 50 orang. Rencana kelompok keagamaan itu menuai kecaman dari negara-negara muslim, Nato dan panglima pasukan AS di Afghanistan. Menlu AS Hillary Clinton ... Read More »

Atas Nama Demokrasi, Penghina Rosul itu Mendapat Penghargaan

HTI-Press. Demokrasi memang racun yang membahayakan. Atas nama kebebasan demokrasi, kartunis Denmark yang menghina Rosululah SAW diberi penghargaan. Tampak hadir dalam pemberian penghargaan ini, Kanselir Jerman Angela Merkel yang menyalami dengan penuh senyum penghina Rosul ini. BBC (8/9) melaporkan Komite pemberi penghargaan memuji Westergaard karena “berani” membela nilai-nilai demokrasi meskipun menghadapi ancaman pembunuhan. Dalam karikaturnya, Kurt Westergaard menggambarkan penutup kepala ... Read More »

Klub Malam Dalam Bentuk Masjid Bernama “Makkah” Diresmikan di Spanyol

Serangan terhadap Islam terus berlanjut. Kelompok ekstremis Spanyol meresmikan sebuah klub malam yang dirancang dalam bentuk sebuah masjid, dengan sebuah kubah berwarna hijau terang dan menara tinggi. Bahkan pemiliknya memberi nama klub malam itu dengan Makkah (La Meca). Klub malam yang diresmikan di kota “Aguilas”, 105 kilometer dari kota pesisir “Murcia”, Spanyol ini telah memicu kemarahan “Persatuan Organisasi Islam Spanyol”, ... Read More »

Gereja Florida Anggap Sepi Kecaman

Sebuah gereja Amerika yang berencana membakar mushaf al-Quran pada peringatan 9/11 menyatakan tidak akan menggubris kutukan internasional. Sebelum panglima tinggi AS di Afghanistan memperingatan nyawa serdadu Amerika akan terancam jika gereja Dove World Outreach Center di Florida tetap menjalankan rencana membakar salinan al-Quran. Menlu AS Hillary Clinton mengatakan rencana gereja tersebut “merendahkan dan memalukan”. Negara-negara Muslim dan anggota Nato telah ... Read More »

Terungkap, Stasiun Satelit Luar Angkasa Terbesar Israel

NAZARET- Sebuah koran Prancis mengungkap ditemukannya stasiun satelit luar angkasa milik Israel di Naqab. Tujuan utama stasiun ini adalah menyadap wilayah terbesar di dunia. Satelit ini bertugas menjadi salah satu divisi intelijen Israel yang memantau, menyadap, menyebarkan gangguan sinyal yang membutuhkan sarana teknologi tinggi. Pangkalan rahasia Israel ini – menurut harian Law Mond Diplomatic – terletak di padang Naqab dekat ... Read More »

Pemerintah Amerika Serikat tak Berdaya Cegah Pembakaran Alquran

GAINESVILLE-Pemerintah Amerika Serikat tampaknya tak mempunyai kekuatan apapun untuk menghentikan pembakaran Alquran pada 11 September nanti oleh sebuah gereja evangelis di Gainesville, Florida. Gedung Putih hanya mampu memperhatikan masalah ini karena khawatir dampaknya yang bisa merugikan tentara Amerika, khususnya di Afghanistan. ”Ini akan membahayakan pasukan kami. Setiap tindakan seperti itu hanya akan menempatkan pasukan dalam bahaya dan karena itu ini ... Read More »