Sungguh sebuah paradoks yang aneh, beberapa mahasiswi fakultas agama tidak diperbolehkan mengikuti ujian karena berhijab. Administrasi universitas di Turki tidak mengizinkan beberapa mahasiswi memasuki fakultas pendidikan yang dijadikan ruang ujian, kecuali setelah mereka membuka hijabnya. Begitu juga dengan apa yang terjadi di dalam ruangan di saat ujian berlangsung, para mahasiswi yang berhijab dipaksa untuk melepaskan hijabnya. Sungguh situasi ini menunjukkan ... Read More »
Berita Luar Negeri
Pusat Hak Asasi Manusia: Israel Menahan 340 Anak-Anak Palestina
Organisasi hak asasi manusia Palestina, Senin (5/4) mengatakan bahwa Israel menahan 340 anak-anak Palestina, yang tersebar di penjara-penjara Israel. Mereka berada dalam situasi di mana hak-hak mereka dilanggar, dan mereka dihadapkan pada “penyiksaan dan pemukulan.” Pusat Pembelaan Tahanan Palestina mengatakan bahwa 340 anak-anak Palestina “masih ditahan oleh pemerintah pendudukan Israel di penjara-penjara Israel, dan mereka tidak punya akses terhadap kebutuhan-kebutuhan ... Read More »
Keluarga-keluarga Tuna Wisma Amerika Jadikan Motel-Motel Murah Rumah Mereka
Sebagian korban krisis keuangan di Amerika terpaksa pindah ke motel-motel kelas murahan. Menurut laporan, satu dari 50 anak-anak Amerika mengalami kehidupan tanpa rumah, dan jumlahnya terus bertambah. Sebagian korban krisis Kuangan di Amerika terpaksa pindah ke motel-motel kelas murahan. Menurut laporan, satu dari 50 anak-anak Amerika mengalami kehidupan tanpa rumah, dan jumlahnya terus bertambah. Soeprapto membawakan laporan selanjutnya. Pusat Nasional ... Read More »
Menkeu AS: Tingkat Pengangguran AS akan Tetap Tinggi
Menteri Keuangan Amerika Timothy Geithner menyatakan tingkat pengangguran di negara itu akan tinggi untuk waktu yang lama. Hari Kamis, Geithner mengatakan dalam wawancara di televisi NBC bahwa para pengusaha sedang kembali mulai menciptakan peluang kerja, namun dikatakan pula akan perlu waktu lama untuk mengatasi masalah yang ditimbulkan oleh resesi. Selama resesi, lebih dari delapan juta orang di-PHK. Tingkat pengangguran saat ... Read More »
NATO Akui Bunuh Warga Sipil
SEBUAH pasukan yang dipimpin NATO mengaku pihaknya telah membunuh lima warga Afghanistan dalam sebuah serangan. Pernyataan itu disampaikan pada Minggu (4/4) waktu setempat. Tiga dari lima warga adalah perempuan. Serangan ini terjadi pada malam hari di wilayah barat daya negara Asia Tengah itu. Kematian sipil dalam serangan pihak asing membakar amarah warga setempat dan Presiden Hamid Karzai menyerukan pelarangan terhadap ... Read More »
Tahanan Terlama di Dunia Ada di Penjara Israel
Nael Al-Barghouti, seorang warga Palestina tercatat sebagai penghuni penjara rezim Zionis Israel terlama di dunia dan kemarin (Ahad,4/4) ia memasuki 33 tahun penahanannya di penjara Zionis. Kantor berita Fars mengutip keterangan Kepala Pusat Pengkajian Tawanan Palestina, Rafat Hamduna, melaporkan, “Nael Al-Barghouti, tawanan Palestina tercatat sebagai tahanan politik terlama di dunia dan ditangkap oleh Israel sejak usia 20 tahun. Ia kemarin ... Read More »
Lagi, Jet Tempur Israel Menyerang Gaza pada Hari Ahad
Jet tempur Israel menyerang Jalur Gaza wilayah tengah dan timur menyusul ancaman Zionis Israel memblokade Jalur Gaza. Serangan hari Ahad (5/4) lalu menargetkan al-Maghazi yang berada dekat Kota Gaza dan al-Qarara di kota Khan Younis. Penduduk lokal melaporkan peningkatan kehadiran militer Israel di pesisir selama dua minggu terakhir, kantor berita Ma’an Palestina melaporkan. Wakil Perdana Menteri Israel, Silvan Shalom mengatakan ... Read More »
1,36 Juta Warga Irak Tewas Oleh Agresi AS
Lebih dari 1,36 juta warga Irak tewas sejak Amerika Serikat mengagresi negara itu tahun 2003. Hal itu dinyatakan oleh Just Foreign Policy, sebuah pusat penelitian yang berada di Washington DC. Lembaga ini dalam sebuah laporan terbarunya yang didasarkan pada sejumlah dokumen ilmiah dan hasil temuan lapangan di Irak mengungkapkan sejak AS melakukan agresi ke Irak Maret 2003 hingga kini tercatat ... Read More »
AS: Afghanistan Medan Tempur Terburuk
Kementerian Pertahanan AS, Pentagon bermaksud memasukkan lebih banyak lagi truk pengangkut, alat pengintai dan peralatan tempur lainnya ke Afghanistan. Sebagaimana dilansir Reuters, Deputi Menhan AS, Ashton Carter menyatakan, keberhasilan perang di Afghanistan tergantung pada kemampuan memindahkan peralatan tempur dan memberi perlindungan kepada para serdadu yang bertugas di negara itu. “Afghanistan merupakan tempat terburuk di dunia untuk berperang, ujar Carter yang ... Read More »
Derita Seorang Muslim dalam Penjara Isolasi Amerika
NEW YORK- Penderitaan seolah menjadi sahabat setia seorang Muslim bernama Syed Fahad Hashmi yang kini ditahan pemerintah Amerika Serikat (AS) di New York. Dia adalah tahanan yang harus mendekam di penjara tanpa kejelasan. Kini dia tengah menunggu proses peradilan yang bakal datang entah kapan. Dia dikurung di sel kecil dengan pantauan kamera selama 24 jam setiap hari. Dia juga harus ... Read More »