Berita

Media Didesak Lebih Hati-hati

BOGOR — Komunitas pesantren mendesak insan pers agar lebih berhati-hati dalam menjalankan tugas profesi, karena belakangan pers cenderung berlaku kurang adil dengan mengait-ngaitkan aksi terorisme dengan pesantren, kata alumnus Pesantren Daarul Rahman Kecamatan Leuwisadeng, Kabupaten Bogor, Abdul Halim Yahya. Dalam perbincangan dengan ANTARA di Bogor, Sabtu (15/8), Abdul Halim mengutarakan rasa kecewanya atas opini publik yang berkembang pasca ledakan bom ... Read More »

Profil Kelompok Jundu Ansharullah

Jundu Ansharullah didirikan di wilayah selatan Gaza pada bulan November 2008 sebagai kelompok pejuang bersenjata Salafy Jihadi dengan berafiliasi ke jaringan Al-Qaidah. Salafy Jihadi menyerukan untuk kembali ke praktek politik dan moral sesuai dengan pemahaman para “salafus Sholeh”. Pada situs mereka, kelompok ini mengatakan telah bersumpah kepada Allah untuk “Berjuang dalam Jihad atas Aturan Allah” sampai “bendera persatuan tegak” dan ... Read More »

Konflik Hari Jumat di Gaza, Konspirasi Israel

Seorang anggota parlemen Mesir, Farid Ismail, menyebut konflik akhir-akhir ini antara kelompok Jund Ansar Allah dan polisi Palestina di Gaza sebagai konspirasi Badan Intelijen Rezim Zionis Israel untuk melemahkan moqawamah. Wakil Ikhwanul Muslimin di Parlemen Mesir, Farid Ismail, dalam wawancaranya dengan Televisi Al-Alam mengatakan, “Keberhasilan moqawamah dalam perang Gaza merupakan hasil dukungan ummat Islam dan bangsa Arab. Untuk itu, Rezim ... Read More »

FBI Menggunakan Intimidasi Terhadap Umat Islam di Amerika

The India West Amerika mengatakan bahwa Biro Investigasi Federal (FBI) melakukan terhadap kaum Muslim Amerika dengan menggunakan cara-cara yang dulu umum (biasa) digunakan oleh intelejen pada organisasi-organisasi Amerika dalam dekade tahun limapuluhan dan enampuluhan untuk menemukan keterkaitan organisasi-organisasi itu dengan komunisme. Surat kabar yang diterbitkan di negara bagian California ini menegaskan bahwa Biro Investigasi Federal (FBI) pada bulan Oktober lalu ... Read More »

Amerika Melatih Georgia Untuk Misi Melawan Afghanistan

Hari ini (Sabtu, 15/8) telah tiba di Georgia barisan depan dari Marinir Amerika Serikat. Dan sekitar dua minggu lagi, Marinir Amerika akan mempersiapkan batalyon Georgia untuk bekerja sama dengan International Security Assistance Force (ISAF) di Afghanistan. Kedubes Amerika Serikan di Tbilisi mengatakan bahwa Marinir Amerika Serikat akan mengajarkan kepada prajurit Georgia keterampilan beroperasi di Afghanistan, di mana batalyon Georgia akan ... Read More »

Tujuh Tentara AS dan Inggris Tewas dalam Waktu 48 Jam di Afghanistan

Pejabat Tinggi North Atlantic Treaty Organization (NATO) mengakui tentang tewasnya tujuh tentara dalam waktu empat puluh delapan jam di Afghanistan. Empat di antaranya adalah tentara Amerika Serikat, sedang yang tiga lagi adalah tentara Inggris. Sehingga jumlah tentara NATO yang tewas di Afghanistan dalam minggu pertama bulah ini (Agustus) bertambah menjadi 18 tentara. Menurut statistik resmi yang dikeluarkan baru-baru ini bahwa ... Read More »

AS Menekan Somalia yang Menjadi Sekutunya untuk Menghadapi Gerakan Jihad Islam

Sebelumnya pemerintah AS menolak untuk turut melibatkan pasukannya di Somalia setelah insiden tewasnya orang-orang Amerika pada tahun 1993, pada waktu itu Amerika hanya mencukupkan diri dengan mendukung para pemimpin pasukan, dan negara-negara tetangga Somalia, khususnya Ethiopia dan Kenya. Amerika bergantung  pada kekuatan-kekuatan ini untuk menghadapi kekuatan jihad Islam. Namun, pemerintah Amerika sekarang justru mendukung pemerintah Syeikh Syarif Sheikh Ahmad, penguasa ... Read More »

AS Memperkuat Kehadirannya di Islamabad

Menurut laporan, Amerika akan membelanjakan $405 juta untuk rekontruksi dan perbaikan gedung kedubes utamanya di suatu daerah kantong di Islamabad; $111 juta diperuntukkan untuk mengakomodasi 330 personil; dan $197 juta untuk membangun sekitar 250 unit perumahan. Untuk tujuan ini, Kedubes Amerika telah memperoleh tanah seluas 7.2 hektar atas apa yang dianggap sebagai penciutan harga dari harga sebesar 1 milyar rupee ... Read More »

Amerika Mengubah Fokus Strategi Anti-teror

Pemerintahan Obama memulai pendekatannya yang baru untuk menghadapi ekstrimisme yang melakukan kekerasan pada hari Kamis, dengan mengesahkan suatu focus pada pembangunan dan penghentian retorika gaya mantan Presiden Bush.John Brennan, penasehat utama Obama tentang counter-terorisme dan keamanan dalam negeri, menolak tidak saja penggunaan kata “perang melawan terror”, tapi juga penggambaran perjuangan sebagai perjuangan yang “global” dan kesan perang melawan “kelompok jihadi”.“Pertempuran ... Read More »

Lagu Klub Sepakbola Jerman Menghina Nabi Muhammad

HTI Press- Sebuah lagu yang dinyanyikan oleh para fans klub sepakbola Jerman FC Schalke 04 telah menuai protes dari kaum Muslim karena sebutan dalam lagu kepada Rasulullah SAW. Klub sepakbola itu telah menerima ratusan e-mail dari kaum Muslim yang marah baru-baru ini, sejak media Turki memberitakan laporan mengenai lagu tersebut. Polisi di Gelsenkirchen, di wilayah industri Ruhr sebelah barat Jerman, ... Read More »