Arab Saudi hari Minggu mendesak Iran bertindak melalui saluran-saluran diplomatik dalam mendukung perjuangan Arab, di tengah ketegangan yang meningkat antara kedua negara Islam yang berpengaruh itu. Hubungan dekat Iran, yang berpenduduk Syiah non-Arab, dengan pejuang Lebanon Hizbullah dan kelompok-kelompok Palestina seperti Hamas, seringkali menjadi pusat ketegangan antara negara-negara Arab sekutu AS dan Teheran. “Meski kami menghargai dukungan Iran bagi perjuangan ... Read More »
Berita
1.000 Demonstran Tuntut Pemerintah Mundur di Rusia Timur Jauh
Sekitar 1.000 demonstran minta pemerintah Rusia untuk mundur dalam demonstrasi damai di Vladivostok, Minggu, demonstrasi paling akhir berkaitan dengan krisis ekonomi di Rusia. Vladivostok, di Timur Jauh Rusia, telah menjadi tempat beberapa demonstrasi anti-pemerintah terbesar sejak krisis ekonomi global menyelimuti Rusia tahun lalu dan menghantam keras ekonominya, menyebabkan ratusan dari ribuan orang menganggur. “Putin mundurlah. Pemerintah mundurlah,” para demonstran berteriak ... Read More »
Empat Tentara NATO Tewas Dalam Pemboman di Afghanistan
Empat tentara internasional, yang bergabung dengan koalisi pimpinan NATO untuk memerangi para gerilyawan di Afghanistan, pada hari Minggu tewas dalam serangan bom, kata Pasukan Pembantu Keamanan Internasional (ISAF). Gerakan gerilyawan Taliban menyatakan bertanggung jawab dalam serangan yang terjadi di propinsi Nangarhar di timur itu. “Serangan itu adalah EID (alat peledak bikinan sendiri). Empat prajurit meninggal,” kata juru bicara ISAF di ... Read More »
HTI di Festival Maulid Nusantara 4
HTI-Press. Selama 1 minggu, dari tanggal 9 – 15 Maret, stand HTI hadir di Festival Maulid Nusantara 4 yang berlangsung di komplek kantor Gubernur Kep. Bangka Belitung kota Pangkalpinang. Acara yang tadinya akan dibuka Presiden SBY kemudian diwakili Menteri Agama ini merupakan yang pertama diselenggarakan di luar Jakarta. Selama ini, festival berlangsung di Islamic Centre Jakarta. Setiap hari puluhan pengunjung ... Read More »
Bantuan Amerika dan Barat untuk Menggagalkan Dialog Kairo
Para pengamat tidak terkejut dengan tuntutan faksi-faksi dan tokoh Palestina untuk membebaskan diri dari “peerbudakan” dana dan bantuan yang diberikan Amerika dan Negara-negara Barat kepada otoritas Palestina di Ramallah. Dana dan bantuan ini dianggap sebagai penghalang utama tercapainya kesepakatan Palestina. Tuntutan ini datang setelah pernyataan para diplomat Amerika yang dikutip kantor berita Reuters yang menyebutkan bahwa Amerika bisa membekukan bantuannya ... Read More »
Adhyaksa: 15.000 Orang Meninggal Tiap Tahun Akibat Narkoba
Menegpora Adhyaksa Dault mengatakan sekitar 15.000 orang di Indonesia meninggal setiap tahunnya akibat pengaruh narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba). “Belum lagi HIV/AIDS (pertumbuhannya) seperti tsunami sosial, dikarenakan kasus yang terdeteksi saat ini baru kulit luarnya,” kata dia dalam sebuah acara di Palu, Sabtu malam. Ketika menyampaikan sambutan pada acara “Pengukuhan Kader Pemuda Bersih Narkoba dan HIV Aids” tingkat Provinsi Sulawesi ... Read More »
Anggota DPR AS Ron Paul: Kebijakan Luar Negeri Amerika Membuat Bangkrut Amerika dan Kami Membunuh Satu Juta Orang Irak
Kaum Konservatif yang menghadiri hari terakhir Konferensi Aksi Politik Konservatif memuji anggota Partai Republik Ron Paul (R-TX), ketika ia mengatakan kepada mereka bahwa AS tidak memiliki pilihan selain keluar dari Irak. “Salah satu alasan mengapa kita kalah dalam pemilu adalah masalah politik luar negeri,” kata Paulus. Paul mencatat bahwa George Bush ikut pilpres pada tahun 2000 dan berjanji untuk mengakhiri ... Read More »
M15 Membidik Para Perusuh
HTI-Press. Pada tanggal 1 Maret 2009 Koran Inggris The Daily Express melaporkan adanya rahasia tingkat tinggi atas kemungkinan rencana yang telah disusun untuk menghadapi ancaman atas suatu “ketidakpuasan di musim panas” di Inggris. MI5 dan Cabang Pasukan Khusus sedang mentargetkan para aktivis yang mereka khawatirkan dapat mengkompori orang-orang yang kehilangan pekerjaan dan bangkrut karena gagal bayar ke bank. Salah satu ... Read More »
1 dari 50 Anak di AS Tuna Wisma
WASHINGTON – Hasil penelitian di Amerika Serikat yang dirilis Selasa ini menunjukkan, satu dari 50 anak di AS tidak memiliki tempat tinggal atau tuna wisma. Survei yang dilakukan oleh National Center on Family Homelessness dan dikutip CNN, Selasa (10/3/2009) menganalisa data mulai tahun 2005 hingga 2006. Data menunjukkan sebanyak 1,5 juta anak di AS tinggal tanpa rumah. “Jumlah ini akan ... Read More »
Pesta Demokrasi: Biar Tekor Asal Sohor
Orang Bogor Kampung, memiliki budaya biar tekor asal sohor. Celaka-nya, tradisi yang menurut Clifford Geertz mencer-minkan budaya kemiskinan itu, ternyata juga menjadi budaya pesta demokrasi Indonesia. Setelah menyelenggarakan Pemilu 2004 yang didukung Amerika dengan duit Rp 32 Milyar melalui 28 institusi, Indonesia diberi “Medali Demokrasi” oleh IAPC. Indonesia juga menjadi tuan rumah Konferensi IAPC (Asosiasi Internasional Konsultan Politik) ke-40 di ... Read More »