Berita

HTI Tegaskan Berantas Pornografi

HTI-Press. Bukan untuk mendukung maupun menolak RUU Pornografi, Hizbut Tahrir Indonesia Surabaya tegaskan berantas pornografi. Ini yang disuarakan ratusan massa HTI Jawa Timur dalam aksinya, Senin (27/10). Merespon rencana pengesahan RUU Ponografi, rupanya HTI tidak ingin terjebak dalam kontroversi layak-tidaknya RUU tersebut disahkan. HTI memandang pornografi dan pornoaksi harus diberantas. Caranya adalah dengan syariah Islam. Untuk membersihkan negara Indonesia dari ... Read More »

8 Fraksi Teken Draft RUU Pornografi

HTI-Press. RUU Pornografi disepakati 8 fraksi di DPR. Mereka menandatangani naskah draft, yang tinggal menunggu pengesahannya di rapat paripurna. Sekitar pukul 23.00 WIB, Selasa (28/10/2008), 8 fraksi tersebut antara lain FPKS, FPAN, FPD, FPG, FPBR, FPPP, dan FKB. Sedang 2 fraksi yakni FPDIP dan FPDS melakukan aksi walk out. Sebelumnya, masing-masing fraksi menyampaikan pandangan akhirnya. Hingga kemudian, mayoritas fraksi mencapai ... Read More »

HTI Banyumas Temui Tokoh Bahas RUU Pornografi

HTI-Press. Di hadapan para Tokoh Kabupaten Banyumas yang tergabung dalam BKOI (Badan Koordinasi Ormas Islam), Ketua DPD II Hizbut Tahrir Indonesia Banyumas, Ust. Abdur Rouf, SIP. memberikan uraian tentang perkembangan RUU Pornografi yang tidak kunjung disahkan DPR RI. Dikatakannya, ”Kita bahkan kesulitan menentukan definisi pornografi, dikarenakan tidak adanya landasan teologis yang sama. Dengan menyandarkan kepada Islam, hal itu mudah dilakukan ... Read More »

Halal bi Halal HTI Sulsel: Silah Ukhuwah Merajut Persatuan Umat

HTI-Press. Dewan Pimpinan Daerah Hizbut Tahrir Indonesia Sulawesi Selatan (DPD HTI Sulsel), menggelar Halal bi Halal di Gedung Kartini, Jalan Masjid Raya No. 70A Makassar. Halal Bi Halal ini mengangkat tema Silah Ukhwah Merajut Persatuan Umat. Dalam acara tersebut, selain aktivis HTI, hadir juga sejumlah pengurus ormas dan tokoh masyarakat serta ibu-ibu dari berbagai majelis taklim. Acara berlangsung semarak, diawali ... Read More »

“Bersihkan Indonesia dari Pornografi-Pornoaksi dengan Syariah” Semarak di Sulsel

HTI-Press. Kaum Muslim Makassar bersama Hizbut Tahrir Indonesia Sulawesi Selatan menggelar aksi damai (masirah) mendesak, “Bersihkan Indonesia dari Pornografi-Pornoaksi dengan Syariah” di kota Makassar, Ahad (26/10/08). Acara yang berlangsung usai dhuhur tersebut memulai long march dari Masjid Raya Makassar menuju Masjid al-Markaz al-Islami Makassar. “Seharusnya negara tidak boleh kalah dengan pornografi, dan syariat Islam dapat membebaskan Indonesia dari pornografi dan ... Read More »

Bunuh diri dan Sakit Jiwa Meningkat di Korsel yang Dibelit Krisis

HTI-Press. Situasi ekonomi yang suram dituding sebagai penyebab meningkatnya gelombang bunuhdiri di Korea Selatan, situasi yang mengulang dampak krisis finansial Asia pada 1997-1998 di negara itu, laporan berita menyatakan pekan ini. Para pakar medis menyatakan sakit mental juga telah merebak di sini, di tengah terjungkalnya pasar saham pada waktu belakangan ini. Kantor berita Yonhap melaporkan seorang pria berusia 47 tahun ... Read More »

Prof. Dr. Asep Warlan Yusuf (Guru Besar HTN Universitas Katholik Parahyangan): Tidak Ada Alasan Menolak Syari’ah!

HTI-Press. Mengambil momentum ‘sumpah pemuda’, pada hari Ahad (26/10) di Alifa Moslem’s Shopping Center, Hizbut Tahrir Indonesia Jabar menggelar Forum Kajian Strategis (FKS) yang ke-20 yang mengambil tema bahasan “Pemuda dan Masa Depan Perjuangan Syari’ah”. Hadir sebagai pembahas Prof. Dr. Asep Warlan Yusuf, H. Adam Anhari dan Ust. Farid Wadjdi (DPP HTI). Mengawali diskusi, Prof. Asep Warlan menggambarkan, bahwa tampilan ... Read More »

Sarasehan Tokoh Yogyakarta: Ekonomi Kapitalis, Biang Krisis Ekonomi

HTI-Press. Kapitalisme dan krisis merupakan dua sisi yang tidak bisa dipisahkan. Demikian kalimat pembuka yang disampaikan oleh Drs. Revrison Baswir, MBA (Pakar Ekonomi UGM) dalam Sarasehan Tokoh yang diadakan oleh Hizbut Tahrir Indonesia DPD I DIY pada Sabtu, 25 Oktober 2008 yang lalu di Balai Diklat Dinas Kesejahteraan Sosial Kota Yogyakarta yang diketuai oleh Oni Noviandi (Lajnah Fa’aliyah DPD I ... Read More »

Liputan Media: HTI di Daerah Demo Terkait RUU Pornografi

HTI-Press. Medan: Ratusan aktivis Hizbut Tahrir Indonesia (HTI), hari ini, berunjuk rasa di sejumlah daerah di Indonesia. Mereka meminta agar DPR segera mensahkan Rancangan Undang-undang Pornografi. RUU ini rencananya dibawa ke paripurna DPR akhir bulan ini. Aksi massa HTI di antaranya digelar di Medan, Sumatra Utara. Aksi dimulai digelar sejak pagi di Lapangan Merdeka Medan. Mereka kemudian berjalan kaki sambil ... Read More »

Suriah Kecam Serangan AS

HTI-Press. Suriah dengan marah memprotes Amerika dan Irak setelah aksi yang disebutnya serangan helikopter di wilayah negara itu. Serangan tersebut menewaskan delapan warga sipil. Suriah memanggil dutabesar Amerika dan Irak untuk mengecam “aksi agresif” itu. Irak menyebut insiden itu “disesalkan” dan mengatakan sedang mempertimbangkan reaksinya. Amerika tidak membenarkan atau membantah insiden tersebut, negara ini sebelumnya menuduh Suriah membiarkan kaum militan ... Read More »