Berita

Munarman : Ada Permainan Uang di Balik BLBI

Dihentikannya kasus BLBI mengherankan banyak pihak. Mengingat kasus ini merugikan negara dalam jumlah besar. Ada apa dibalik ini semua ? Berikut wawancara dengan Munarman, mantan ketua YLBHI dan komandan BPK (Brigade Pemburu Koruptor). (redaksi HTI Press ) Menurut Kejagung dua kasus Anthoni Salim dan Syamul Nursalim tidak ditemukan perbuatan melanggar hukum (korupsi), bagaimana pandangan anda ?   Read More »

Drama Penerbitan Release and discharge / R&D

Bagaimana caranya sampai Presiden Megawati memberikan R&D? Ternyata melalui tekanan yang luar biasa oleh semua menterinya, kecuali dua orang. Sebelum itu bahkan ada upaya maha ajaib oleh semua anggota Komite Kebijakan Sektor Keuangan (KKSK), kecuali satu orang. Orang yang satu ini tidak hadir dalam rapat KKSK yang mengambil keputusan memberikan keringanan luar biasa kepada para debitor BLBI.  Read More »

Membongkar Kembali Mega Korupsi BLBI

HTI-Press. Jakarta. Negeri Sarat Korupsi. Barangkali inilah julukan yang pas untuk negara bernama Indonesia.  Tapi seperti apa dahsyatnya korupsi di negeri ini, mungkin tak banyak orang tahu. Sedikit gambaran terkuak pada hari Selasa, 22 Januari 2008 lalu, di Ruang GBHN, Gedung Nusantara V, DPR/MPR. Acara Peluncuran Buku dan Diskusi: Skandal BLBI: Ramai-ramai Merampok Negara, yang menampilkan Kwik Kian Gie dan ... Read More »

Kasus BLBI Dihentikan

ICW menuding pemerintah tak serius menangani kasus BLBI yang berskala megakorupsi ini.   JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejakgung) menghentikan penyelidikan dua kasus Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) terhadap Anthony Salim dan Sjamsul Nursalim. Kejakgung tak menemukan perbuatan melawan hukum oleh dua obligor itu, setelah menyelidiki selama tujuh bulan. Read More »

Untuk Menancapkan Demokrasi yang Menipu, Kongres AS Jalin Kemitraan dengan DPR RI

Syabab.Com – Untuk menancapkan ideologi kapitalisme dan demokrasinya, Kongres AS melalui Delegasi Komisi Bantuan Demokrasi (House Democracy Assistance Commission/HDAC) sepakat untuk menjalin kemitraan dengan DPR RI. Demokrasi sebuah sistem rusak yang telah menempatkan aturan manusia di atas segala-galanya itu terus menerus disebarluaskan AS di negeri-negeri Muslim. Read More »

Meski Sudah Dicabut, Sejumlah Kampus di Turki Masih Berlakukan Larangan Jilbab

Lembaga pemantau pendidikan tinggi di Turki mengingatkan universitas-universitas di negeri itu agar mematuhi aturan baru yang mencabut larangan berjilbab di perguruan-perguruan tinggi. Kampus-kampus yang masih memberlakukan larangan berjilbab dianggap telah melakukan tindakan kriminal dan akan menghadapi tuntutan hukum, karena telah menghalang-halangi hak seseorang untuk berpakaian sesuai keinginannya dan untuk mendapatkan pendidikan yang layak. Read More »

Jenderal AS Ancam Mundur bila Iran Diserang

LONDON, SELASA – Sejumlah jenderal senior AS mengacam akan mundur bila Presiden George W Bush memerintahkan serangan militer ke Iran. Ancaman ini dimuat dalam harian The Sunday Times yang mengutip sumber intelijen militer Inggris, Senin (25/2) atau Selasa (26/2). “Ada empat atau jenderal dan laksamana yang kami tahu akan mengundurkan diri bila Bush memerintahkan serangan ke Iran,” tulis The Sunday ... Read More »