Berita

Polisi Tembak Mati Bocah Pembawa Pistol Replika

Seorang bocah berusia 12 tahun tewas ditembak Kepolisian Kota Cleveland, Amerika Serikat, setelah tampak memegang sepucuk pistol yang ternyata adalah pistol airsoft. Pihak kepolisian mengaku mengutus dua petugas ke sebuah lokasi untuk menanggapi laporan seorang penelepon. Sang penelepon mengatakan ada seorang bocah yang menakuti orang-orang di sekitarnya dengan mengeluarkan sepucuk pistol dari celananya. “Saya tidak tahu (pistol) itu sungguhan atau ... Read More »

Pangdam Jaya: Bandara Perintis di Papua buat Misionaris Tidak Boleh Dibiarkan

Pangdam Jaya Mayjen TNI Agus Sutomo mengungkapkan banyak bandara perintis di Papua digunakan untuk memperlancar keluar masuknya para misionaris. “Kita sering menyamar ke sana menjadi Babinsa malah diusir, seperti orang asing di negeri sendiri. Biasanya bandara perintis itu buat para misionaris, ini tak boleh dibiarkan,” katanya seperti mediaumat.com kutip dari rmol.co, Sabtu (22/11). Dalam memberikan kuliah umum di Universitas Bung ... Read More »

HTI Terus Melakukan Aksi Penolakan Kenaikan Harga BBM di Berbagai Daerah

Aksi penolakan kenaikan harga BBM di beberapa titik di Indonesia terus dilakukan. Di Bandung, Jawa Barat, ribuan massa gabungan dari Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) dan Kesatuan Aksi Buruh Indonesia (Kasbi) melakukan aksi damai di depan Gedung Sate, Selasa (18/11). Sebagaimana yang dilansir oleh voaindonesia.com (19/11), Humas HTI Jawa Barat Luthfi Afandi  mengatakan, aksi tersebut dilakukan karena kebijakan menaikkan harga BBM ... Read More »

Cabut UU Penodaan Agama, Amnesty Internasional Buka Pintu Anarkisme

Amnesty Ineternasional dinilai Juru Bicara Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Muhammad Ismail Yusanto membuka pintu untuk terjadinya anarkisme bila keukeuh ingin mencabut UU Perlindungan terhadap Penistaan Agama. “Jadi secara tidak langsung mereka yang menyerukan pencabutan UU tersebut turut andil bilamana nanti terjadinya anarkisme!” tegasnya kepada mediaumat.com, Senin (24/11) di Jakarta. Menurut Ismail, ketika UU itu dicabut, tidak ada lagi payung hukum. ... Read More »

Materi Cetak Yang Diedarkan oleh Badan Intelijen Untuk Melawan Hizbut Tahrir di Kabul, Menjadi Bumerang!

Baru-baru ini sejumlah besar brosur, poster dan selebaran diedarkan di Kabul dan provinsi-provinsi lain, dengan judul “Kegiatan Hizbut Tahrir menentang dasar-dasar Islam”, baik dalam bahasa Dari maupun Pashto. Isinya tidak lain adalah kebohongan, fitnah dan kampanye terang-terangan untuk memperburuk citra Hizbut Tahrir. Setiap Muslim yang waras yang memiliki kesadaran sedikit saja tentang Hizbut Tahrir dan aktivitasnya tidak akan mengasosiasikan fitnah ... Read More »

CIA Menerima Mandat untuk Melatih dan Mempersenjatai Para Antek Baru Dari Sejumlah Faksi dan Relawan

Surat kabar Amerika “The Washington Post” mengatakan: “Pemerintahan Obama tengah menyusun sentuhan akhir untuk pengambil alihan Badan Intelijen Pusat Amerika (CIA) atas sejumlah operasi persenjataan dan pelatihan bagi para milisi moderat Suriah.” Ada instruksi Amerika kepada Badan Intelijen Pusat Amerika (CIA) untuk memainkan peran yang lebih besar di Suriah, melalui dukungan terhadap oposisi bersenjata moderat. Sejauh ini, CIA melatih sekitar ... Read More »

HTI Lampung Demo Tolak BBM Naik

Untuk kedua kalinya, massa Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Lampung menggelar aksi turun ke jalan, Ahad (23/11) petang. Mereka menolak kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM),karena dinilai sebagai kebijakan dzalim. Massa HTI ini terdiri dari orang tua, ibu rumah tangga, aktivis dakwah, dan juga terdapat anak kecil. Mereka long march di Jalan Raden Intan menuju Bundaran Tugu Adipura, pusat kota Bandar ... Read More »

Dengan Dorong Angkutan Umum, Mahasiswa HTI Tolak Kenaikan BBM

Dengan mendorong sebuah mobil angkutan umum dan menuntun belasan sepeda motor, masa dari Mahasiswa Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) melakukan aksi penolakan kenaikan harga BBM, Jumat (21/11/2014). Didepan Gedung DPRD DIY para peserta aksi bergantian menyampaikan orasi mereka terkait penolakan kenaikan harga BBM. Mahasiswa HTI menyatakan bahwa kenaikan harga BBM adalah sebuah kebijakan yang keliru dan menyengsarakan rakyat kecil. Asumsi bahwa ... Read More »

Arab Saudi: Jurang Yang Lebar Antara Si Kaya dan Si Miskin

Meskipun menjadi negara eksportir minyak mentah terbesar di dunia, banyak penduduk Arab Saudi yang hidup di bawah garis kemiskinan di negara itu. Para aktivis di Arab Saudi telah berulang kali mengkritik Riyadh karena menghabiskan sejumlah besar uang untuk membeli senjata dari Barat dan tidak membantu jutaan orang yang hidup dalam kemiskinan. Selain alokasi yang tidak proporsional pemerintah Saudi atas kekayaan ... Read More »