Berita

HTI Protes Kenaikan Harga BBM

Puluhan massa Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) berunjukrasa menolak kenaikan harga BBM di Lapangan merdeka dan Kantor DPRD Medan, Selasa (20/3). Dalam aksinya mereka membawa panji, derigen minyak sebagai simbol akan kenaikan BBM dan akan berimbas pada kenaikan harga bahan pokok. Menurut Linda Wulandari,Spd sebagai ketua DPD HTI Sumut. Menolak rencana kenaikan harga BBM, juga program pembatasan BBM bersubsidi karena kebijakan ... Read More »

HTI NTB Turun Aksi kembali Tolak Rencana Kenaikan BBM

Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) wilayah Propinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) kembali melakukan aksi simpatik penolakan kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) dikota mataram, tetapi kali ini aksi dilakukan di perempatan lampu merah dasan cermen kecamatan sandubaya kota mataram. Jumat (16/03) sore. Sdr Arif, selaku koordinator dalam aksi menyerukan penolakan terhadap rencana kenaikan harga BBM oleh pemerintah yang akan dilakukan pada bulan ... Read More »

Muslimah HTI Ajak Perempuan Indonesia Tolak Kenaikan BBM

Hujan rintik-rintik yang mengguyur kawasan Jl Malioboro tak menghentikan para aktivis Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia untuk turun berdemo menolak rencana pemerintah menaikkan harga BBM per April ini. ”Kami wanita, sebagai pengatur keuangan rumah tangga, kamilah yang pertama akan menjadi korban kebijakan pemerintahan SBY tersebut,” kata Siti Muslihati, koordinator aksi, saat ditemui wartawan di sela-sela aksi di halaman DPRD Yogyakarta, Selasa ... Read More »

Muslimah HTI Solo Tolak Kenaikan Harga BBM

Puluhan perempuan yang tergabung dalam Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) menggelar aksi menolak kenaikan harga BBM dan liberalisasi Migas di Gedung DPRD Surakarta, Selasa ( 20/3). Aksi yang mendapat pengawalan ketat aparat kepolisian ini berlangsung pukul 11.00 WIB dengan membawa poster dan spanduk berisi penolakan kenaikan harga BBM. Para pendemo juga membawa jerigen, panci, wajan dan teko yang dijajar di ... Read More »

Muslimah HTI Sumsel Tolak Kenaikan BBM

Puluhan massa dari Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Daerah Sumsel, Selasa (20/3/2012) menggelar aksi menolak kenaikan harga BBM  yang akan dilkukan Pemerintah pada 1 April mendatang di Bundaran Air Mancur Jl Jend Sudirman. Aksi yang dilakukan para ibu-ibu ini, juga melibatkan anak-anak kecil dalam aksinya. Aksi dijaga puluhan aparat dari Polresta Palembang. Menurut Ketua DPD I Muslimah HTI Sumsel, Qisthy ... Read More »

HTI Pelopor Aksi Tolak Kenaikan Harga BBM

Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) DPD II Banda Aceh menjadi pelopor aksi penolakan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) di Aceh. Aksi protes kenaikan BBM di bundaran Simpang Lima tersebut di ikuti oleh lima puluhan lebih massa HTI dan aksi dimulai sejak pukul 10:00 WIB, Sabtu (17/3). Dari amatan di lapangan, seluruh peserta aksi yang tergabung dalam HTI mengelilingi bundaran Simpang ... Read More »

HTI Aksi Tolak Kenaikan BBM

Massa Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Kota Balikpapan menggelar aksi simpatik menolak rencana kenaikan harga BBM yang akan dilakukan oleh pemerintah pada 1 April mendatang. Aksi yang dilakukan dengan membagikan selebaran di beberapa SPBU yang ada di Balikpapan diantaranya SPBU KM 4, SPBU Karang Anyar, dan beberapa SPBU lainnya yang ada di Balikpapan. Dalam selebaran yang dibagikan kepada para pengendara yang ... Read More »

HTI Balikpapan Tolak Kenaikan Harga BBM

Sekitar 200 orang yang tergabung dalam Hizbut Tahir Indonesia (HTI) Balikpapan, Kalimantan Timur, menggelar unjukrasa menolak kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), Selasa (20/3/2012) pagi. Unjuk rasa diikuti juga oleh ibu-ibu dan anak-anak itu. Mereka menggelar aksi di depan gedung DPRD Balikpapan. Wigatisari, dari HTI Balikpapan mengutarakan, meski alasan resminya dipicu kenaikan harga minyak mentah sebagaimana juga program pembatasan subsidi ... Read More »

HTI Gelar Demo Tolak Kenaikan Harga BBM

Massa dari aksi muslimah HTI menggelar aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR, Selasa (20/3/2012). Massa menolak rencana kenaikan harga BBM yang dinilai merugikan rakyat. Massa juga menilai negara telah gagal memenuhi hak-hak ekonomi rakyat dengan menaikan BBM. Tampak cukup banyak anak-anak yang dibawa oleh ibunya. Massa bergantian melakukan orasi. Dalam orasinya, massa menyayangkan, dengan jumlah kekayaaan alam yang melimpah, ... Read More »

Polda Bali: Pelaku Bukan Teroris, tapi Perampok

Kabid Humas Polda Bali Kombes Hariadi mengatakan, kelima orang yang tewas ditembak datang ke Bali bukanlah teroris. Melainkan murni perampokan. Di sela olah tempat kejadian perkara, baru-baru ini, Hariadi menegaskan, motif para pelaku adalah murni tindakan kriminal perampokan. Mereka bakal beraksi di kawasan Kuta dan Uluwatu. Sebelumnya dikabarkan kelima orang itu adalah jaringan teroris asal Medan dan Solo. Kelimanya tewas ... Read More »