Berita

Para Pemimpin Islam Moderat Lebih Menyakini Demokrasi Daripada Islam

Para pemimpin “Islam moderat” yang menggantungkan kekuasaan di punggung demokrasi memperlihatkan betapa senangnya mereka dalam permainan demokratis. Mereka sangat antusias memperlihatkan hal itu di depan Barat dengan tampilan sebagai para sekuler, yang menampakkan bahwa mereka sama sekali tidak memiliki hubungan apapun dengan Islam. Pada Forum Ekonomi Dunia (WEF) Davos yang diselenggarakan di Swiss pekan lalu, Perdana Menteri Tunisia Hamadi Jebali ... Read More »

Krisis Eropa Pangkas Separuh Pertumbuhan Ekonomi Cina

Pemerintah Cina harus mempersiapkan langkah-langkah antisipatif menghadapi krisis utang Eropa yang masih terus berlangsung. Pasalnya, kriris ekonomi di Eropa dapat memangkas separuh pertumbuhan ekonomi negeri Tirai Bambu tersebut. IMF, dalam sebuah laporan prospek ekonomi dunia terbesar kedua itu, menyoroti kerentanan Cina terhadap permintaan global. “Ekonomi global sedang pada tahap genting dan risiko penurunan telah meningkat tajam,” kata IMF, mengutip kemungkinan ... Read More »

Waspadai Pengangguran Terselubung 20,3 Juta

Pemerintah mengklaim pengangguran terbuka pada tahun 2011 tinggal 7,7 juta orang atau terus menurun sejak tahun 2007 yang mencapai 10,01 juta orang. Tetapi, sesungguhnya penurunan pengangguran tersebut cuma beralih ke dalam kelompok pengangguran terselubung. Menurut Ketua Lembaga Pengkajian, Penelitian, dan Pengembangan Ekonomi (LP3E) Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Didik J Rachbini mengatakan, jika tidak dilakukan upaya kebijakan perluasan kerja, pengangguran terselubung ... Read More »

Sarkozy Habiskan Rp 117 Juta Sehari untuk Makanan

Perancis boleh saja baru-baru ini mengalami penurunan peringkat lembaga kredit, tetapi sebuah buku baru menyingkap gaya hidup triple-A Presiden Nicolas Sarkozy di Istana Elysee. Mengapa kepresidenan Perancis, di bawah Sarkozy, mengoperasikan kendaraan dua kali lebih banyak dari presiden sebelumnya? Mengapa Presiden Sarkozy menghabiskan waktu untuk bepergian dua kali lebih banyak dari pendahulunya, Presiden Jacques Chirac? Mengapa pula Sarkozy menghabiskan waktu ... Read More »

“Mekkah” di Tengah Kota London

“Mekkah” sudah berada di tengah kota London, karena umat Islam melaksanakan Shalat Jumat di sebuah jalan di London akibat masjid sudah tidak dapat menampung mereka, demikian laporan harian terkemuka di London “The Daily Mail”, akhir pekan. Dalam artikel bertajuk “The Mecca of the city: In a London street, the faithful find a way to pray as their mosque overflows”, harian ... Read More »

Dituduh Ekstrimis, Warga Uzbekistan di Moskow Dipenjara

Seorang pria kewarganeraan Uzbekistan bernama Zomonbek Nishanbayev telah divonis hukuman sembilan bulan dalam kasus  pidana atas tuduhan berpartisipasi dalam gerakan politik Islam radikal, seperti yang diberitakan di website Kantor Kejaksaan Rusia Jenderal, Kamis (2/1). Pria 32 tahun ditahan pada Maret 2011, ketika ia sedang membagikan majalah yang diterbitkan oleh kelompok sektarian Hizbut Tahrir al-Islami (Partai Islam Pembebasan) di sebuah pasar ... Read More »

SBY Bikin Warganya Menanggung Utang Rp 7 Juta/ Orang

Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA) meminta agar pemerintah lebih memperhatikan pengelolaan utang yang pada Tahun Anggaran 2012 yang angkanya mencapai Rp 1.937 Triliun. Pasalnya, Koordinator Investigasi dan Advokasi FITRA, Uchok Sky Khadafi, mengungkapkan utang tersebut lebih banyak digunakan untuk keperluan kemewahan para pejabat. “Pengelolaan utang oleh pemerintahan SBY sangat amburadul dan mengecewakan lantaran utang dipakai untuk bermewah-mewahan pejabat,” ungkap ... Read More »

3021 Warga Sipil Meninggal Dalam Perang di Afghanistan Tahun 2011

Sebuah laporan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengungkapkan tentang tingginya jumlah korban di kalangan warga sipil akibat perang di Afghanistan untuk tahun kelima dengan berturut-turut. Radio BBC Inggris pada hari Sabtu (4/2) mengutip dari Misi Bantuan PBB di Afghanistan yang mengatakan bahwa 3.021 warga sipil telah meninggal pada tahun 2011. Jumlah ini naik dibandingkan dengan tahun 2010 , di mana 2.790 warga ... Read More »

Solusi Radikal Atas Krisis Keuangan

Oleh Jamal Harwood Banyak yang dapat dikatakan terhadap komitmen, dorongan, dan ketabahan dari ribuan orang di seluruh dunia yang menantang musim dingin untuk menjadikan “occupy movement” untuk tetap bermartabat dan tetap hidup. Gerakan ini telah menangkap imajinasi rakyat banyak dan tidak sedikitpun memberikan gangguan bagi pihak perbankan dan elit pemerintahan. Sementara survei opini menunjukkan bahwa keluhan terbesar dari para peserta ... Read More »

Jerman Menuduh Wilders Nazisme dan Pikirannya Berbahaya

Surat kabar “The Telegraaf”, surat kabar Belanda terbesar mengatakan bahwa pemerintah Jerman mengeluarkan peringatan kepada para mahasiswa dan orang tua mereka tentang bahaya ide-ide radikal dari politisi Belanda, “Geert Wilders”. Surat kabar itu mengatakan: “Pemerintah Jerman menganggap ide-ide pemimpin Partai Kebebasan, Geert Wilders merupakan tanah yang subur bagi neo-Nazisme. Dalam hal ini, Departemen Kehakiman Jerman telah menerbitkan sebuah buklet  dan ... Read More »