Berita

Bejat, Tentara Inggris Perkosa Anak-Anak Afghanistan

Dua tentara Inggris yang bertempur di Afghanistan dituduh memperkosa dua anak berusia sepuluh tahun di negara yang dilanda perang tersebut, laporan mengungkapkan. Para pejabat Inggris mengatakan Rabu kemarin (18/1) bahwa mereka sedang menyelidiki tuduhan “perilaku yang tidak pantas” yang dilakukan oleh para prajurit, surat kabar The Sun melaporkan. Menurut surat kabar itu, prajurit tersebut memfilmkan aksi memperkosa seorang anak laki-laki ... Read More »

Ribuan Tewas Kelaparan di Afrika Timur

Ribuan orang tewas kelaparan di Afrika Timur karena komunitas internasional menghiraukan peringatan pertama. Catatan Departemen Perkembangan Internasional (DfID) melaporkan 50 ribu hingga 100 ribu orang tewas di Kenya, Ethiopia, dan Somalia pada 2011. Kematian dapat dihindari jika komunitas internasional, pemerintah donor, dan agen kemanusiaan bergerak cepat dalam memberikan bantuan. “Agen pertolongan membutuhkan waktu enam bulan untuk bertindak terhadap peringatan kelaparan,” ... Read More »

Gingrich : Syariah Mematikan !!

Setelah Rick Perry, kini giliran calon lain dari Partai Republik Newt Gingrich mengatakan keyakinan akan hukum Syariah akan membawa AS ke kematian. Gingrich berkomentar dalam kampanye kandidat calon presiden Amerika Serikat (AS) di South Carolina, di Balai kota Carolina Selatan, Selasa (17/1). “Seseorang yang punya setiap jenis keyakinan dalam Syariah, apapun upaya untuk memaksakan pada kita semua, akan menjadi ancaman ... Read More »

Pemerintah Enjoy Jual Gas Murah ke Luar Negeri

Sejak 2006 sampai 2009 Indonesia kehilangan devisa negara hingga Rp 410,4 triliun akibat mengekspor gas bumi dengan harga yang terlampau murah, sementara hasil penjualan gas bumi itu untuk mengimpor minyak (finance.detik.com, 18/1) Komentar: Pemerintah enjoy saja menjual gas sangat murah ke luar negeri, sebaliknya enjoy juga akan menjual mahal BBM kepada rakyatnya sendiri. Selamatkan SDA dan Migas dengan syariah Islam ... Read More »

Ron Paul: AS Tak Mampu Gelar Perang Baru

Di tengah gencarnya ancaman Amerika Serikat untuk menyerang Iran, Ron Paul, bakal kandidat dari Partai Republik memperingatkan bahwa Washington tidak memerlukan perang baru. Saat debat pendapat di Carolina selatan, Paul menandaskan, mereka tengah bersiap-siap mengobarkan perang baru dan kali ini di Iran. Seraya mengisyaratkan perang di Afghanistan dan Irak, ia menambahkan, AS tidak membutuhkan perang baru. Kita harus menarik diri ... Read More »

Opini Media Cenderung Membela GKI Yasmin

Pernyataan Forkami terkait GKI Yasmin MENANGGAPI pemberitaan yang semakin kencang menyudutkan tindakan Walikota Bogor pada GKI Yasmin di media massa, maka kami perlu jelaskan kepada masyarakat luas sebagai berikut : 1).  Putusan Mahkamah Agung (MA) SUDAH DITAATI dan DIJALANKAN oleh Walikota Bogor, tanggal 8 maret 2011, namun tidak pernah diungkap oleh media (dengan sengaja) bahkan walikota disebut melawan hukum/mengabaikan putusan ... Read More »

500 Balita di Trenggalek Derita Gizi Buruk, Kok Bisa?

Ratusan balita di Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur, menderita gizi buruk akut. Banyaknya balita bergizi buruk itu terjadi akibat kemiskinan yang melanda sebagian wilayah tersebut serta rendahnya pengetahuan masyarakat setempat tentang asupan makanan sehat bagi bayi. “Kasus gizi buruk di Trenggalek masih di atas rata-rata provinsi maupun nasional,” kata Kepala Dinas Kesehatan Trenggalek, dr Sugito Teguh, Selasa. Ia mengungkapkan, jumlah kasus ... Read More »

Di Balik Kemewahan Arab Saudi, Tersimpan Kemiskinan

Koran al-Eqtisadiah terbitan Arab Saudi pada pekan lalu memuat berita yang mengiris hati soal kondisi kehidupan sebuah keluarga Saudi yang terpaksa hidup di lokasi pekuburan akibat kondisi ekonomi keluarga. Demikian dikutip dari Fars News, Selasa (17/1). Terkait hal itu, koran al-Eqtisadiah menulis, seorang laki-laki berumur 70 tahun bersama sembilan anaknya tinggal di dalam sebuah lokasi pemakaman di kota Riyadh, Ibukota ... Read More »

Statistik Kemiskinan: 29,89 Juta Orang Indonesia miskin

Berikut ringkasan data kemiskinan yang diumumkan Badan Pusat Statistik, Senin, 2 Januari 2012: * Jumlah penduduk miskin di Indonesia pada September 2011 mencapai 29,89 juta orang (12,36%), turun 0,13 juta orang (0,13%) dibandingkan dengan penduduk miskin pada Maret 2011 yang sebesar 30,02 juta orang (12,49%). * Selama periode Maret 2011-September 2011, penduduk miskin di daerah perkotaan berkurang 0,09 juta orang ... Read More »

Daftar Proyek Miliaran di DPR

Dewan Perwakilan Rakyat kembali membuat heboh publik dengan perbuatan yang tidak merakyat. Para wakil rakyat itu diketahui memiliki sejumlah proyek yang nilainya miliaran rupiah. Ada sejumlah proyek yang dinilai memboroskan anggaran negara. Hal ini dikarenakan proyek dinilai tidak terlalu penting untuk dilakukan. Sejumlah mega proyek itu antara lain: 1. Perawatan Gedung DPR Wakil Ketua Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat, Tamsil ... Read More »