Setelah Washington menyerukan pihak-pihak di Yaman, yakni pihak pemerintah dan oposisi untuk berdialog di antara mereka, maka pada akhir Juni lalu, Les Campbell, Direktur National Democratic Institute for International Affairs (NDI) melakukan kunjungan ke Yaman. Dan selama tiga hari di Yaman, ia memimpin mediasi antara partai berkuasa Yaman, yakni Partai Kongres Rakyat dengan Forum Bersama, yang terdiri dari Partai Al-Islah, ... Read More »
Berita
Wikileaks Ungkap Pembunuhan Sistemik Atas Warga Sipil oleh Tentara AS
Situs Wikileaks (Lihat: http://wikileaks.org/wiki/Afghan_War_Diary,_2004-2010) telah memperoleh lebih dari 90.000 file militer Amerika yang banyak diantaranya bersifat rahasia dan membuat file-file tersebut bisa diakses oleh jaringan media internasional. Bocoran file-file itu hanya mengungkapkan apa yang telah diketahui oleh umum tapi tidak diberitakan atau diabaikan oleh media Barat pada umumnya. Sumber-sumber Media Barat telah tertarik untuk mendukung pasukan mereka dan mempertahankan pendapat ... Read More »
Dr. Nazreen Tantang Debat Anggota Parlemen Inggris Tentang Pelarangan Burqa
London, Inggris– Ketika larangan burqa diperdebatkan di berbagai parlemen Eropa, khususnya para politisi Inggris juga telah mengutarakan hal yang sama untuk mendukung pelarangan penutup wajah itu di ruang publik di Inggris. Para politisi itu termasuk diantaranya Philip Hollobone, anggota parlemen dari kelompok Konservatif untuk wilayah Kettering (daerah pemilihan di Northamptonshire) dan anggota dari Partai Kemerdekaan Inggris. Kebanyakan para pendukung pelarangan ... Read More »
Surat Tantangan Debat dengan Anggota Parlemen Philip Hollobone Tentang Pelarangan Burqa
Philip Hollobone MP Dewan Perwakilan London SW1A 0AA 26 Juli 2010 Re: Seruan Anda untuk Melarang Burqa di Inggris Yth. Hollobone, Saya menulis kepada Anda sebagai seorang muslimah dan sebagai Perwakilan Muslimah Hizbut Tahrir, sebuah partai politik Islam. Saya tidak memakai niqaab atau burqa tapi saya kenal banyak perempuan Muslim yang terhormat yang memakainya sebagai bentuk pengabdian keagamaan yang tulus. ... Read More »
Fatwa Haram MUI, Minim Tindak Lanjut
Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengeluarkan fatwa haram untuk acara atau berita infotainment yang menyebarkan gosip maupun aib seseorang termasuk aib yang berbau pornografi. “termasuk mengambil keuntungan dari berita sejenis terkategori haram” ungkap Ketua MUI Pusat KH Makruf Amin Hal ini disampaikan pada pleno fatwa MUI (27/7), juga diharapkan peran Lembaga Sensor Film (LSF) untuk mengatur tayangan infotainment agar tidak keluar ... Read More »
Netanyahu, Raja Abdullah Bahas Proses Perdamaian
PM Israel Benjamin Netanyahu melakukan kunjungan yang tidak diumumkan ke Yordania untuk menemui Raja Abdullah dan membahas perdamaian dengan Palestina. Pernyataan Istana Yordania mengatakan, kedua pemimpin bertemu hari Selasa, dan membahas cara-cara memulai perundingan langsung Israel Palestina. Kantor Netanyahu mengatakan, pertemuan berlangsung dua jam dan terfokus pada perlunya melakukan perundingan efektif membahas status akhir untuk membentuk negara Palestina. Amerika memediasi ... Read More »
Islam Berkembang Begitu Pesatnya di Eropa dan Amerika
Islam merupakan agama yang paling cepat perkembangannya di Eropa dan Amerika. Islam kini makin mendapat tempat di hati masyarakat Eropa dan Amerika. Sejak menyebarnya Islam ke Eropa pada abad ke-7 Masehi melalui Andalusia (Spanyol) oleh pasukan Thariq bin Ziyad, panglima tentara dari Dinasti Bani Umayyah, benua putih dan biru itu seakan menjadi lahan subur penyebaran dakwah dan syiar Islam. Dalam ... Read More »
MUI Haramkan Konten Infotainment yang Sebarkan Aib
Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengharamkan konten tayangan infotainment untuk disaksikan. MUI ingin memberikan bimbingan dan petunjuk kepada semua masyarakat, pemerintah sebagai pengambil keputusan, termasuk infotainment. “Bukan infotainment-nya tapi kontennya. Yang di dalamnya membuka aib, mensyiarkan yang tidak patut dilihat dan didengar masyarakat,” kata Ketua Bidang Fatwa MUI Ma’ruf Amin usai Munas MUI di Jakarta (28/7). Rabu (28/7). Menurut Ma’ruf Amin, ... Read More »
Penghentian Kasus Century
PARTAI Demokrat, partai terbesar dan berkuasa saat ini, akhirnya menunjukkan kemauan politik mereka untuk menghentikan kasus Bank Century. Seusai Rapat Paripurna DPR, Senin (26/7), Ketua Komisi III DPR Benny K Harman yang berasal dari partai tersebut terang-terangan meminta kasus itu ditutup secara hukum. Alasannya, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Kejaksaan Agung sudah menyatakan tidak menemukan unsur tindak pidana korupsi. Pernyataan ... Read More »
Tujuh Rekomendasi Munas MUI
JAKARTA- Majelis Ulama Indonesia (MUI) merumuskan tujuh poin rekomendasi Musyawarah Nasional VIII. Ketujuh rekomendasi yang meliputi berbagai bidang tersebut dibacakan dalam penutupan yang dilaksanakan di Jakarta, Rabu (28/7), oleh Ketua Bidang Dakwah, amrullah Ahmad. Rekomendasi itu adalah pertama, rekomendasi bidang hukum dan perundang-undangan. Hal ini terkait kecenderungan kurang taatnya masyarakat dan oknum penegak hukum pada hukum dan perundang-undangan. Hal tersebut, ... Read More »