Penulis Inggris, Iain Banks pada hari Kamis (3/60 menyerukan pemboikotan budaya dan pendidikan terhadap Israel setelah serangan mematikan yang dilakukannya atas konvoi kapal yang membawa bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza yang diblokade. Penulis yang terkenal dengan novel sains fiksi dan karya lainnya itu mengatakan dalam sebuah surat kepada surat kabar Inggris The Guardian, bahwa ia telah mengintruksikan kepada agennya untuk ... Read More »
Berita
Dan, Wapres AS Pun Menjadi “Jubir” Israel
Wakil Presiden Joe Biden, Rabu, membela blokade Israel dari Jalur Gaza dan keputusan untuk mencegat armada pro-Palestina yang membawa bantuan kemanusiaan ke wilayah pesisir. Dalam sebuah wawancara, Biden menunjukkan bahwa Israel telah memberi pilihan bagi aktivis pro-Palestina agar mereka membongkar kargo di pelabuhan Asdod, dan menawarkan untuk membawanya ke Jalur Gaza atas nama mereka. “Mereka berkata, ‘Ini kapal – jika ... Read More »
UNHCR Serukan Pembukaan Blokade Gaza
NEW YORK – Dewan Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNHRC) menuntut agar diadakannya tim pencari fakta internasional serta pengangkatan blokade atas Jalur Gaza. Pada hari kedua perdebatan yang berlangsung di Jenewa, 47 negara anggota mengeluarkan resolusi setelah 31 negara mendesak agar badan ini mengeluarkan keputusan. Amerika Serikat menentang dokumen yang didukung oleh Palestina ini sementara beberapa negara Eropa, termasuk Perancis ... Read More »
Kebangkitan Muslim Bosnia Usai Runtuhnya Komunisme
Runtuhnya komunisme di Eropa timur, memberi pengaruh positif bagi perkembangan Islam di wilayah tersebut. Dinamika Islam di Bosnia menjadi salah satu buktinya. Begitu komunisme runtuh, wajah Islam di Bosnia menjadi terlihat lebih dominan. Fakta ini diungkapkan oleh Harun Karcic, peneliti Universita Bologna yang baru merampungkan risetnya soal kebangkitan Islam di Bosnia. Menurut dia, ada dua faktor lain selain runtuhnya komunisme ... Read More »
Indonesia “Juara” Kedua Birokrasi Tak Efisien se-Asia
Di Asia, manakah negara yang birokrasinya masih memprihatinkan? Survei terbaru Political and Economic Risk Consultancy (PERC) menunjukkan, tiga negara –Indonesia, India, dan Filipina– menunjukkan performa birokrasi yang buruk di Asia. Sedang Singapura dan Hong Kong adalah yang paling efisien. Lembaga ini menilai, buruknya kinerja birokrasi di ketiga negara ini tak hanya terhadap warga negaranya, tetapi juga asing. Hal ini dianggap ... Read More »
Pemerintah Obama Bersikap Lunak, Tanpa Mengutuk Israel
WASHINGTON- Pemerintahan Obama tampak tak bersikap keras dalam merespon penyerangan pasukan Israel pada kapal misi kemanusiaan yang mencoba menembus blokade Gaza, Senin (31/5). Amerika Serikat (AS) hanya mendesak para pemimpin Israel untuk memberikan lebih banyak bantuan ke wilayah barikade, tapi menolak untuk mengkritik Israel dalam penggunaan senjataa mematikan. Presiden Barack Obama, Selasa (1/6) melakukan pembicaraan dengan Perdana Menteri Turki untuk mengungkapkan ... Read More »
Aneh, AS Tolak Statemen Turki Kecam Israel
New York – Israel dihujani kritikan dalam sidang darurat Dewan Keamanan PBB yang digelar hari ini. Namun upaya untuk mengeluarkan statemen resmi DK PBB tidak berjalan mulus. Sidang untuk membahas penyerangan Israel terhadap kapal kemanusiaan Freedom Flotilla itu pun berjalan alot. Sebabnya, Amerika Serikat menolak draf pernyataan berisi kecaman keras terhadap Israel yang diusulkan Turki. Demikian diungkapkan para diplomat AS ... Read More »
Netanyahu Tidak Menyesali Penyerangan Atas Kapal Bantuan Yang Sedang Menuju Gaza
Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu membela penyerangan yang dilakukan pasukan Israel atas kapal bantuan Turki yang sedang dalam perjalanan ke Gaza. Ia menuduh para pengkritik internasional sebagai “kemunafikan”, dalam mengomentari serangan yang korbannya hanya sembilan aktivis saja, katanya. Bahkan ia mengatakan dalam sebuah pidato yang disiarkan melalui televisi pada hari Rabu (2/6) bahwa ia akan melanjutkan blokade atas Jalur Gaza. ... Read More »
Pengakuan Aktivis: Israel Brutal dan Arogan
Amman – Para aktivis pro-Palestina mengaku diperlakukan kasar selama berada dalam tahanan Israel. Sebagian mengaku tidak mendapat cukup makanan dan minuman. “Mereka (Israel) brutal dan arogan, tapi pesan kami sampai ke segala penjuru dunia bahwa blokade Gaza tidak adil dan harus dicabut segera,” cetus Walid al-Tabtabai, seorang anggota parlemen Kuwait yang ikut dalam rombongan misi kemanusiaan Freedom Flotilla. Menurut al-Tabtabai, ... Read More »
Barometer SCTV: Tragedi “Mavi Marmara”
Liputan6.com, Jakarta: Serangan tentara Israel ke Kapal Mavi Marmara yang sedang menuju Jalur Gaza, Palestina, Senin pagi lalu, membuat korban berjatuhan. Ratusan relawan dari sejumlah negara yang sedang berada di perairan internasional tak berkutik. Mereka yang tak bersenjata dipukul dan ditembak. Angka kemudian dirilis. Menurut versi Israel korban tewas berjumlah sembilan orang. Namun, versi para relawan menyatakan 19 orang tewas ... Read More »