Tsaqofah Islam

Dendam Akibat Perang Salib

Penyebab sesungguhnya serangan atas muslim Andalusia (Spanyol) adalah dendam yang mengakar pada diri orang-orang Barat dikarenakan perang Salib. Hal itu karena Barat, setelah kegagalan total mereka di perang Salib dan terusirnya mereka dari dunia Islam secara memalukan, masih tersimpan di diri mereka kobaran dendam atas kekalahan ini. Dada mereka dipenuhi oleh kedengkian, luapan amarah dan kebencian mendalam terhadap kaum muslim”(Kutipan ... Read More »

Hukum Isbal

Tanya : Ustadz, apa hukumnya isbal (mengulurkan celana atau sarung) melampaui mata kaki bagi laki-laki? Jawab : Isbal artinya mengulurkan sesuatu (sarung, celana, jubah, dll) dari atas sampai ke bawah melampaui mata kaki. (Rawwas Qal’ahjie, Mu’jam Lughah Al Fuqoha`, hlm. 139; Sa’di Abu Jaib, Al Qamus Al Fiqhi, hlm. 111). Hukum isbal bagi laki-laki dirinci sebagai berikut, Pertama, isbal karena ... Read More »

Haram Menikmati Hasil Dari Tanah Yang Dikuasai Secara Ilegal

مَنْ زَرَعَ فِى أَرْضِ قَوْمٍ بِغَيْرِ إِذْنِهِمْ فَلَيْسَ لَهُ مِنَ الزَّرْعِ شَىْءٌ وَلَهُ نَفَقَتُهُ Siapa yang menanam di tanah suatu kaum tanpa izin mereka maka dia tidak berhak atas tanaman itu sedikitpun dan untuk dia biayanya (HR Abu Dawud dan at-Tirmidzi). mam at-Tirmidzi berkata tentang hadis ini: Aku bertanya kepada Muhammad bin Ismail (Imam al-Bukhari) tentang hadis ini. Ia berkata, ... Read More »

asy Syaikh Taqiyuddin an Nabhaniy Rahimahullah : Pentingnya Memahami Akal

Sesungguhnya manusia merupakan Makhluk yang paling utama secara mutlak.  Hingga bahkan kadang dikatakan–dan ini memang benar adanya–bahwa manusia lebih utama dari Malaikat. Dan keutamaan manusia ini terletak pada Akalnya. Karena akalnyalah yang mengangkat kedudukannya dan menjadikannya sebagai makhluk paling utama. Oleh karena itu, kita harus mengenali akal ini. Berikutnya, kita perlu mengenal proses berfikir (at tafkir). Demikian pula perlu mengetahui ... Read More »

Syaikh Taqiyuddin An Nabhani rahimahullah : Pemikiran Merupakan Kekayaan Terbesar Umat

Sesungguhnya Pemikiran (al Afkaar),  pada umat manapun,  merupakan kekayaan terbesar yang dicapai oleh umat tersebut dalam hidup mereka. Itu jika umat tersebut adalah umat yang baru tumbuh. Dan Pemikiran, menjadi anugerah pemberian terbesar yang diterima sebuah generasi dari para pendahulunya, jika umat tersebut telah memiliki akar berfikir Mustanir (tertunjuki cahaya Islam). Adapun kekayaan materi, penemuan-penemuan ilmiah, kemajuan teknologi, dan lain ... Read More »

Bagaimana Tharîqah dan Uslûb Meraih Kekuasaan untuk Menegakkan Islam?

Soal: Menjelang Pemilu/Pilkada banyak pihak berdalih dengan berbagai dalil agar kaum Muslim menggunakan hak pilihnya demi memenangkan calon tertentu. Yang mereka jadikan dalil antara lain: kasus Nabi Yusuf menjadi menteri di Mesir, diamnya Nabi saw. terhadap Najasyi dan Tufail bin ‘Amru ad-Dausi saat menjadi pemimpin kaumnya, sementara mereka tidak menerapkan Islam; hilf al-fudhûl, dan lain-lain. Bagaimana tanggapan Ustadz? Jawab: Pertama: ... Read More »

Dalil-dalil Keharaman Merayakan Natal Dalam Pandangan Para Ulama

Perayaan Natal Bersama yang melibatkan umat Islam masih saja marak terjadi. Kendati Majelisulama Indonesia (MUI) telah mengeluarkan fatwa haramnya umat Islam terlibat dalam perayaan Natal, namun banyak yang tidak mengindahkan fatwa itu. Bahkan, hampir tidak ada perayaan Natal Bersama yang tidak dihadiri pejabat publik atau tokoh politik. Toleransi dan persatuan kerapkali dijadikan sebagai dalihnya. Keadaan semakin runyam ketika ada sejumlah ’ulama’ atau ’tokoh Islam’ yang melegitimasi ... Read More »

Hukum Karyawan Muslim Memakai Atribut Natal

Tanya : Bolehkah karyawan muslim di mal atau pusat perbelanjaan memakai atribut Natal (seperti topi sinterklas)? Jawab : Haram hukumnya karyawan muslim mengenakan atribut Natal, seperti baju dan topi Sinterklas. Dalil keharamannya ada dua; pertama, karena mengenakan atribut Natal tersebut termasuk perbuatan menyerupai kaum kafir (tasyabbuh bil kuffar). Kedua, karena perbuatan tersebut merupakan bentuk partisipasi (musyarakah) muslim dalam hari raya ... Read More »

Bolehkan Jual-Beli Emas Secara Kredit?

Soal: Mengingat kurma termasuk 6 jenis barang yang terkena riba, bolehkah menjual kurma dibayar mundur? Hal yang sama, bolehkah membeli emas dengan dibayar mundur, ataukah harus kas? Lalu apa bedanya dengan hutang (qardh) yang dibolehkan, sebagaimana yang disebutkan dalam pembahasan riba dan sharf dalam kitab An-Nizhâm al-Iqtishâdi?   Jawab: Mengenai pertanyaan-pertanyaan di atas, jawabannya sebagai berikut: Pertama: Rasulullah saw. bersabda: الذَّهَبُ ... Read More »

Freeport dan Mafia dalam Pandangan Islam

Freeport adalah sebuah perusahaan terbatas (PT Freeport Indonesia) di bidang tambang, mayoritas sahamnya dimiliki Freeport-McMoRan Copper & Gold Inc. (AS). Perusahaan ini adalah pembayar pajak terbesar kepada Indonesia dan merupakan perusahaan penghasil emas terbesar di dunia melalui tambang Grasberg, Freeport Indonesia telah melakukan eksplorasi di dua tempat di Papua, masing-masing tambang Erstberg (dari 1967) dan tambang Grasberg (sejak 1988), di kawasan Tembaga Pura, Kabupaten ... Read More »