Tag Archives: Anti Pornografi Pornoaksi

Aksi HTI DIY: “Selamatkan Indonesia dari Pornografi dan Pornoaksi”

HTI-Press. Ahad, 26 Oktober 2008, Hizbut Tahrir Indonesia DPD I DIY bersama elemen masyarakat Jogja melakukan aksi bertajuk “Selamatkan Indonesia dari Pornografi dan Pornoaksi”. Aksi yang dimulai dari kantor DPRD I DIY ini diikuti oleh sekitar 750 orang memanjang melintasi jalan Malioboro hingga berakhir di perempatan Kantor Pos Besar Yogyakarta yang sekaligus menjadi pintu gerbang memasuki area Kraton Yogyakarta Hadiningrat. ... Read More »

75% Anak-anak Nyasar ke Konten Tak Senonoh di Internet

HTI-Press. Jakarta – Internet memang media yang baik untuk anak-anak belajar. Namun orang tua harus hati-hati, karena sebagian besar anak-anak mengaku menemukan gambar tak senonoh secara tidak sengaja di internet. Menurut poling yang dilakukan lembaga anti kekerasan online anak-anak, National Society for the Prevention of Cruelty to Children (NSPCC), sebesar 75% atau 3 dari 4 anak tersasar dan menemukan gambar-gambar ... Read More »

Komentar Politik: Demokrasi Rancu, Voting untuk Sebuah Definisi Pornografi

HTI-Press. Definisi pornografi mengarah ke Voting – FPDIP & FPDS belum sepakat soal definisi. (Republika, 21/10/08). Komentar: Demokrasi yang rancu, voting untuk sebuah definisi. Dan makin tampak, siapa orang dan kelompok yang tidak peduli terhadap moral dan masa depan generasi Bangsa. Dalam Islam, negara punya peran menjaga moral umat, lebih-lebih dalam ruang publik. Islam menjunjung tinggi kemuliaan tiap individu & ... Read More »

Di Indonesia, Pakai Bikini Boleh, Asalkan……

HTI-Press. DPR RI dilaporkan telah memutuskan bahwa pakaian pantai bikini sah adanya untuk kawasan pantai. Ini merupakan keputusan hasil perembukan yang mendalam selama berbulan-bulan. Anggota DPR dari Partai Demokrat, Hussein Abdul Aziz mengatakan, wisatawan akan dapat mengenakan bikini di tempat-tempat wisata khusus, seperti Bali. Langkah ini diperkirakan akan disambut industri pariwisata Indonesia yang sebelumnya telah menyatakan kecemasan mengenai Rancangan Undang-Undang ... Read More »

Dukungan RUU Pornografi Terus Bergulir

HTI-Press. Saat ini terdapat sekitar 4,2 juta situs porno di seluruh dunia dan 100 ribu di antaranya adalah dari Indonesia. Dukungan terhadap segera disahkannya RUU Pornografi terus bergulir. Puluhan pelajar, pemuda dan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Pemuda Peduli Moral Bangsa (APPMB) melakukan aksi damai di Bundaran HI, Jakarta Jumat (17/10). ”Sahkan RUU Pornografi, selamatkan bangsa,” teriak mereka yang melakukan ... Read More »

RUU Pornografi Harus Segera Disahkan

HTI-Press. DPR diminta segera mengesahkan Rancangan Undang-Undang Pornografi menjadi UU oleh massa yang tergabung dalam Aliansi Pemuda Peduli Moral Bangsa (APPMB) dalam aksi unjuk rasa di Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Jumat. “Kami memandang penting lahirnya produk hukum yang secara tegas mampu mengatur agar pornografi tidak semakin berkembang luas,” kata Nur Amelia Kahar, koordinator APPMB dalam orasinya. Massa APPMB yang menggelar ... Read More »

Jubir HTI: RUU Pornografi Bukan Talibanisasi, Tidak Berbau Syariah

HTI-Press. Penolakan terhadap RUU tentang Pornografi selain disebabkan faktor ekonomi yakni industri seks yang merasa terancam akibat disahkan RUU tersebut. Ternyata ada faktor politik dibalik itu, dimana bermunculannya kelompok yang mencoba melakukan stigmatisasi dan disinformasi terhadap RUU ini. “Mereka mengatakan bahwa ini adalah pintu masuknya syariah, berarti akan terjadi talibanisasi, dan sebagainya. Padahal kan faktanya tidak seperti itu, wong RUU ... Read More »

Agenda Global Pornografi Harus Diperangi

HTI-Press. Indonesia tidak akan kebal dengan arus industri pornografi yang semakin gencar, karena itu Indonesia memerlukan rambu-rambu yang tegas tentang pornografi, yang saat ini menjadi bagian agenda global. “Bisnis pornografi, apakah melalui komik, VCD, HP, terutama melalui internet adalah bisnis yang nikmat keuntungannya dan pasarnya sangat luas, tanpa batas. Setiap orang termasuk anak-anak dapat mengaksesnya,” kata Sekjen Aliansi Selamatkan Anak ... Read More »

RUU Pornografi Masuki Tahapan Finishing

HTI Press – Pimpinan Panitia Khusus (pansus) RUU tentang Pornografi melaporkan perkembangan pembahasan kepada Ketua DPRRI Agung Laksono, Selasa (7/9). Setelah menjalani proses uji publik kelima daerah, saat ini RUU yang sudah lama ditunggu-tunggu itu, sudah memasuki tahapan finishing. Hal tersebut diungkapkan oleh Wakil Anggota Pansus RUU tentang Pornografi Yoyoh Yusroh, di Gedung DPRRI, Jakarta. Pimpinan Panitia Khusus (pansus) RUU tentang Pornografi melaporkan perkembangan pembahasan ... Read More »

Pornografi Lebih Bahaya Daripada Narkoba

HTI-Press. Pornografi lebih bahaya daripada narkoba. Hal ini diungkap  Neng Jubaedah, aktivis Wanita Islam saat diwawancara kontributor Kantor Berita Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia, Sely Selviana usai Audiensi dan Sharing tentang RUU P, Sabtu ( 20/09/08), di Rumah Makan Mbok Berek, Tebet, Jakarta. Neng menyayangkan ketidakpedulian masyarakat terhadap bahaya pornografi. “Sekarang banyak orang yang mengatakan perang pada narkoba, tapi tidak peduli ... Read More »