Soal: Bagaimana hukumnya kaum wanita melakukan masîrah (long march) di jalan raya atau tempat terbuka, kemudian di sana mereka melakukan orasi? Jawab: Masîrah secara harfiah berarti perjalanan, baik dengan diam maupun disertai dengan pembicaraan. Dalam kamus al-Mawrîd, disebutkan bahwa masîrah berarti march, atau long march; juga disamakan dengan demonstration—meski yang terakhir ini lebih tepat disebut dengan muzhâharah.[1] Dalam konotasi etimologis, ... Read More »
Tag Archives: masirah
Kampanye Rajab Global: Hizbut Tahrir Serukan Khilafah di Jalur Ghaza Palestina
Seruan Khilafah juga menggemparkan wilayah Gaza, Palestina, pada Kamis (31/07). Di daerah yang dikuasai Hamas ini ribuan kaum Muslim dari Hizbut Tahrir Palestina berjalan dengan baris rapi menyerukan penegakkan Khilafah. Acara tersebut sebagai bagian dari agenda global memperingati Keruntuhan Khilafah pada 28 Rajab 1342 H. Bendera liwa dan rayah Rasulullah Saw. berkibar. Beberapa spanduk bertuliskan “Al-Khilafah AlKhilafah Ayuhal Muslimun…” menghiasi ... Read More »
Seruan Khilafah Global: Aksi Muslimah Hizbut Tahrir di Hebron Palestina
Untuk pertama kalinya Ribuan Muslimah Hizbut Tahrir Palestina tumpah ruah di jalanan Hebron, menyerukan Khilafah di Kota tersebut (al-Khalil), Selasa (29/07). Aksi masirah tersebut digelar untuk mengingat keruntuhan Khilafah yang jatuh pada tanggal 28 Rajab 1342 H. Acara yang menggemparkan pihak penguasa Palestina tersebut memaksa pihak keamanan yang setia dengan Abbas berupaya membubarkan seruan Penegakkan Khilafah tersebut. Seruan Muslimah Hizbut ... Read More »