[Al-Islam edisi 798, 9 Jumadul-Akhir 1437 H – 18 Maret 2016 M] Karopenmas Polri Brigjen Agus Rianto mengatakan, terduga teroris Siyono, yang ditangkap pada Selasa (8/3) di Dusun Brengkuan, Desa Pogung, Kecamatan Cawas, Klaten, Jawa Tengah, tewas di Rumah Sakit Bhayangkara Yogyakarta. Agus membantah bahwa Siyono tewas saat menjalani pemeriksaan. Ia menjelaskan, usai melakukan penggeledahan pada 9 Maret 2016, ... Read More »
Tag Archives: Teroris
‘Bom Thamrin’ Merugikan Islam dan Kaum Muslim
[Al-Islam edisi 790, 11 Rabiul Akhir 1437 H – 22 Januari 2016 M] Pada Kamis 14 Januari 2016 sekitar jam 10.40 telah terjadi serangkaian ledakan dan tembakan di Menara Cakrawala dan Pos Polisi di Jalan MH Thamrin, Jakarta. Peristiwa yang lantas disebut ‘Bom Thamrin’ ini telah mengakibatkan delapan orang tewas. Empat di antara yang tewas dipastikan oleh kepolisian sebagai pelaku. ... Read More »
Ini Kejanggalan Penggerebekan Terduga Teroris di Ciputat Versi KontraS
Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS) menilai ada sejumlah kejanggalan yang dilakukan Densus 88 AT dalam penggerebekan terduga teroris di Ciputan pada malam tahun baru kemarin. Kejanggalan terutama pada soal tembak mati teroris. Berikut kejanggalan yang diterima detikcom, Minggu (5/1/2014), dari rilis Kontras: 1. Lokasi rumah terduga teroris telah lama diintai KontraS menerima informasi warga bahwa intel ... Read More »
HTI Bantah Pelatihan Teroris di Aceh
JAKARTA, KOMPAS.com — Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) membantah pelatihan militer oleh sekelompok orang di Pegunungan Jalin, Jantho, Aceh Besar, adalah pelatihan kelompok teroris. HTI mengklaim bahwa pelatihan itu untuk persiapan sebelum dikirim ke Jalur Gaza. “Itu diadakan menyusul serangan brutal Israel,” ucap juru bicara HTI, Muhammad Ismail Yusanto, di Mabes Polri, Kamis (12/8/2010). Rencananya, dia bersama empat anggota HTI lain ... Read More »
Awas, Ada Pihak yang Mengail di Air Keruh dalam Isu Terorisme!
[Al-Islam 468] Sudah lebih dari tiga pekan, sejak terjadinya ledakan bom kembar di Ritz Carlton dan JW Marriot (17/07/2009) hingga sekarang, belum jelas benar penyelesaian kasus terorisme tersebut. Meski sudah ada kemajuan yang dicapai oleh pihak kepolisian dalam mengusut kasus ini. Sejak awal, tokoh-tokoh ormas, partai dan gerakan Islam telah mengingatkan, agar tidak mengaitkan isu terorisme ini dengan Islam. Karena ... Read More »
Nasir Abbas Dicabut dari Daftar Teroris, Waspadai Politik Belah Bambu AS
Nasir Abbas, mantan salah seorang tokoh Jemaah Islamiyah, Asia Tenggara, telah dicabut dari daftar teroris oleh PBB. Seperti dikutip BBC Online, Nasir Abbas mengatakan telah menerima surat resmi dari PBB bahwa dia bukan lagi seorang teroris. “Pada awalnya memang saya mengajukan permohonan pribadi, lalu mereka menanggapi dan terjadilah proses itu,” katanya. “Saya kemudian menerima surat resmi pada tanggal 29 September, ... Read More »
Obama Dukung Penuh India Tumpas Teroris
Presiden terpilih AS Barack Obama, Kamis waktu setempat (Jumat WIB) memberikan dukungan kepada India untuk “menumpas jaringan-jaringan teroris. Kantor berita India, PTI, melaporkan bahwa Obama terus memantau situasi itu dan berbicara dengan Dubes India untuk AS Ronen Sen melalui telepon dan menyampaikan ia ikut merasakan apa yang dihadapi rakyat India. Sebuah pernyataan yang dikeluarkan Jurubicara Kepala Keamanan Nasional , Brooke ... Read More »
AS dan Pakistan Gencarkan Operasi Pemberantasan Terorisme di Pakistan
HTI-Press. Pasca peringatan insiden 11/9, baik AS dan Pakistan tampak menggencarkan operasi penumpasan Taliban dan Al Qaeda di Afghanistan dan Pakistan. Militer Pakistan menyatakan telah membunuh sekitar 100 milisi kelompok Taliban di daerah Bajur dalam operasi besar-besaran tentara Pakistan di daerah ini yang diduga menjadi tempat persembunyian para pimpinan Al Qaeda dan Taliban. Juru Bicara Militer Pakistan menyatakan tentara Pakistan ... Read More »
Hizbut Tahrir , Ancaman Global ?
Salah satu cara yang digunakan Barat untuk menghambat tegaknya kembali Khilafah adalah propaganda jahat. Barat dan kaki tangannya di negeri Islam secara sistematis berusaha mengkaitkan perjuangan Khilafah dengan terorisme atau tindakan kekerasan. Bulan Desember 2004, The Nixon Center, sebuah lembaga penelitian nirlaba di Amerika yang didirikan oleh mantan Presiden AS Richrad Nixon, merilis buku berjudul, Hizb at-Tahrir: Islam’s Political Insurgency, ... Read More »
MR Kurnia : Isu Terorisme Untuk Membendung Arus Islam
HTI-Press. Jakarta. Maraknya kembali penangkapan terhadap orang-orang yang didakwa melalukan tindakan terorisme menimbulkan pro dan kontra di tengah masyarakat. Ada pihak yang memuji langkah Densus 88 karena bertindak sigap mencegah tindak terorisme. Apalagi para pelaku yang ditangkap di Sumatera Selatan disebut-sebut menyimpan bahan peledak yang jauh lebih dahsyat dari bom Bali. Namun , tidak sedikit pula yang mempertanyakan apa motif ... Read More »