Pengantar Dalam Telaah Kitab sebelumnya telah dijelaskan bahwa penguasa (al-hâkim) adalah ulil amri yang memiliki otoritas untuk mengurusi semua urusan, baikmeliputi seluruh wilayah kekuasaan negara maupun hanya di sebagian wilayah saja. Yang termasuk penguasa dalam Negara Islam adalah Khalifah, Mu’âwin tafwîdh, Wali dan Amil. Telaah kitab kali ini akan membahas Rancangan UUD (Masyrû’ Dustûr) Negara Islam pasal 19, tentang syarat-syarat ... Read More »
Author Archives: solihan
Jaminan Kebutuhan Dasar Kewajiban Negara
Setiap ideologi mempunyai paradigma dan metodenya masing-masing mengenai bagaimana cara negara memberikan jaminan pemenuhan kebutuhan pokok bagi rakyatnya. Namun, Islam mempunyai keunggulan yang tidak terdapat dalam ideologi lainnya, yakni Kapitalisme dan Sosialisme. Menurut Abdurrahman al-Maliki dalam As-Siyasah al-Iqtishadiyah al-Mutsla, jaminan sosial dalam Kapitalisme bukanlah ide asli dalam Kapitalisme, melainkan sekadar ide korektif setelah Kapitalisme yang pro mekanisme pasar menimbulkan kesenjangan ... Read More »
Ramadhan Bulan Jihad
Kewajiban puasa Ramadhan diturunkan pada tahun kedua hijrah. Lalu apa yang dilakukan oleh Rasulullah saw. dan para Sahabat pada Ramadhan tahun itu? Jawabannya adalah perang Badar al-Kubra. Di saat pertama kalinya menunaikan kewajiban puasa Ramadhan itu, Rasul dan para Sahabat berperang menghadapi pasukan kafir Qurays dibawah teriknya sinar matahari di tengah panasnya gurun pasir di lembah Badar. Saat itu pasukan ... Read More »
“Menjaga” Allah SWT (Al-Arba’ûn an-Nawawiyah hadits ke-19)
عَنِ ابْنِ عَبَّاسٍ قَالَ كُنْتُ خَلْفَ رَسُوْلِ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَوْمًا فَقَالَ: يَا غَلاَم إِنِّي أُعَلِّمُكَ كَلِمَاتٍ احْفَظِ اللهَ يَحْفَظْكَ احْفَظِ اللهَ تَجِدْهُ تُجَاهَكَ إِذَا سَأَلَتْ فَاسْأَلِ اللهَ وَإِذَا اسْتَعَنْتَ فَاسْتَعِنْ بِاللهِ وَاعْلَمْ أَنَّ اْلأُمَّةَ لَوِ اجْتَمَعَتْ عَلَى أَنْ يَنْفَعُوْكَ بِشَيْءٍ لَمْ يَنْفَعُوْكَ إِلاَّ بِشَيْءٍ قَدْ كَتَبَهُ اللهُ لَكَ وَلَوْ اجْتَمَعُوْا عَلَى أَنْ يَضُرُّوْكَ بِشَيْءٍ لَمْ يَضُرُّوْكَ إِلاَّ ... Read More »
Lintas Dunia (Agustus 2011)
Puluhan Ribu Berkumpul di Masjid al-Aqsa: Serukan Khilafah, Tolak Demokrasi! Puluhan ribu kaum Muslim di kompleks Masjid al-Aqsa, Baitul Maqdis, Palestina menyerukan penegakkan Khilafah. Mereka juga menegaskan penolakkan atas sistem demokrasi pada Jumat (08/07). Acara ini dilakukan dalam dalam rangka menandai 90 tahun penghancuran Khilafah Islamiyyah.Usai shalat Jumat, para pemuda dan kaum Muslim berkumpul di halaman depan Masjid al-Aqsa. Para ... Read More »
Naveed Butt (Jubir HT Pakistan): Wahai Boneka AS, Waktumu Habis!
Sejak pembunuhan pemimpin Al-Qaeda Osama bin Laden oleh pasukan khusus Amerika Serikat di Pakistan pada awal Mei, Hizbut Tahrir Pakistan telah menjadi perhatian media dan pihak keamanan. Hizbut Tahrir diduga memiliki kemampuan penetrasi ke dalam jajaran petinggi militer Pakistan. Untuk membahas masalah ini lebih lanjut, Mahan Abedin dari Asian Times Online melakukan wawancara ekslusif dengan juru bicara Hizbut Tahrir di ... Read More »
Syaikh Muhammad Arsyad al-Banjari: Mursyid yang Pejuang Syariah
Siapa yang tak kenal syaikh Muhammad Arsyad al-Banjari? Ulama besar yang berasal dari Kota Martapura ini adalah ulama faqih fi ad-din dengan segudang pengetahuan. Ini dibuktikan dengan karya-karya beliau yang meliputi semua disiplin ilmu; mulai dari keimanan (Tuhfah ar-Raghibin min Haqiqah al-Imani wa Yufsiduhu), tasawuf (Kanz al-Ma’rifah), fikih ibadah (Luqthah al-Ajlân, Kitâb an-Nikâh, Kitâb al-Farâidl) hingga pemikiran tentang pemerintahan. Hingga ... Read More »
Gempita Konferensi Rajab 1432 H [Pengantar]
Assalâmu‘alaikum wa rahmatullâhi wa barakâtuh. Usai sudah rangkaian kegiatan Konferensi Rajab 1432 H yang diselenggarakan Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) di 29 kota di seluruh Indonesia, dari Aceh hingga Papua. Rangkaian konferensi dilaksanakan sepanjang bulan Juni 2011, dimulai di Banjarmasin tanggal 2 Juni, dan puncaknya di Jakarta, 29 Juni 2011 lalu. Konferensi Rajab (KR) di berbagai kota itu rata-rata dihadiri oleh ... Read More »
Seruan Hangat Hizbut Tahrir Indonesia
Pada kesempatan yang mulia ini, kami kembali mengingatkan kepada seluruh kaum Muslim tentang kewajiban menegakkan Daulah Khilafah. Sungguh, kewajiban ini telah dijelaskan oleh para ulama terdahulu dalam berbagai kitab mu’tabar. Bahkan sebagaimana ditegaskan oleh Imam al-Qurthubi dalam tafsirnya, al-Jâmi’ li Ahkâm al-Qur‘ân, tidak ada perbedaan pendapat dari kalangan umat maupun ulama mengenai kewajiban mengangkat khalifah, kecuali al-‘Asham. Dinamakan al-Asham (orang ... Read More »
Konferensi Rajab 1432H
Selama bulan Rajab, Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) menggelar acara bertitel: Konferensi Rajab 1432. Acara ini diselenggarakan di 29 kota besar di Indonesia, dari Aceh hingga Papua. Konferensi bertajuk “Hidup Sejahtera di Bawah Naungan Khilafah” ini dimulai dari 2/6/2011 di Banjarmasin hingga 29/6/2011 di Bandung dan Jakarta. Hampir semua kegiatan tersebut bisa disiarkan secara langsung melalui video streaming di website Hizbut ... Read More »