Author Archives: solihan

Tahap Akhir Menuju Khilafah

Sungguh, solusi tidak seharusnya datang dari pikiran manusia manapun; solusi seharusnya dituntun oleh Allah SWT, Zat Yang Mahakuasa, Mahatahu dan Mahakuat. Allah SWT berfirman: لَقَدْ كَانَ لَكُمْ فِي رَسُولِ اللَّهِ أُسْوَةٌ حَسَنَةٌ Sungguh, telah ada pada diri Rasulullah itu suri teladan yang baik bagi kalian (QS al-Ahzab [33]: 21). Oleh sebab itu, jalan kehidupan Nabi saw. jelas harus diikuti demi ... Read More »

Negara Menjaga Ketakwaan Warganya

Pengantar Manusia adalah makhluk termulia di antara makhluk-makhluk Allah lainnya, yang diciptakan hanya untuk menjalankan satu misi, yaitu beribadah kepada Allah semata, Zat Yang Mahamulia lagi Mahaperkasa (QS adz-Dzariyat [51]: 56). Dengan kata lain, kewajiban manusia adalah menaati semua perintah Allah dan menjauhi setiap larangan-Nya. Hanya saja, keimanan seorang manusia itu fluktuatif; al-îmânu yazîdu wa yanqushu, keimanan seseorang itu pasti ... Read More »

Mereka Yang ‘Halal’ Darahnya

(Hadis ke-14) لاَ يَحِلُّ دَمُ امْرِئٍ مُسْلِمٍ يَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللَّهُ وَأَنِّى رَسُولُ اللَّهِ إِلاَّ بِإِحْدَى ثَلاَثٍ الثَّيِّبُ الزَّانِ وَالنَّفْسُ بِالنَّفْسِ وَالتَّارِكُ لِدِينِهِ الْمُفَارِقُ لِلْجَمَاعَةِ Tidak halal darah seorang muslim yang bersaksi bahwa tiada tuhan selain Allah dan bahwa aku adalah Rasulullah, kecuali karena salah satu dari tiga perkara: orang yang sudah menikah berzina, jiwa dengan jiwa dan ... Read More »

Ajengan Ahmad Sanusi: Pejuang Syariah Islam

H Ahmad Sanusi, atau yang lebih dikenal Ajengan Genteng, adalah seorang ulama pejuang syariah Islam. Pria yang dilahirkan pada 3 Muharam 1036 H (18 September 1889)1 dan meninggal tanggal 15 Syawal 1369 H (1950) dalam usia 64 tahun ini dalam setiap dakwahnya senantiasa menyerukan agar umat menjalankan syariah Allah. Menurut Ajengan, al-Quran sebagai kitab Allah merupakan sentral dalam kriteria keberimanan ... Read More »

Kekejian Barat terhadap Wanita [Pengantar]

Assalâmu‘alaikum wa rahmatullâhi wa barakâtuh. Pembaca yang budiman, kebencian Barat kafir terhadap Islam dan kaum Muslim sesungguhnya sangat nyata. Berbagai serangan—dari mulai serangan pemikiran hingga serangan fisik—terus diarahkan pada Islam dan kaum Muslim. Serangan pemikiran antara lain diarahkan untuk menghancurkan konsep, ajaran dan hukum-hukum Islam. Di antara yang coba mereka hancurkan adalah konsep, ajaran dan hukum-hukum Islam terkait dengan kaum ... Read More »

Haji: Persatuan dan Ketaatan

Al-Hajj Malik El-Shabazz atau dikenal sebagai Malcolm X, menulis surat dari Makkah setelah melakukan ibadah haji: Belum pernah aku menyaksikan keramahtamahan yang tulus dan semangat yang luar biasa dari persaudaraan sejati seperti yang dilakukan oleh orang-orang dari semua warna dan ras di sini, di Tanah Suci kuno, rumah dari Ibrahim, Muhammad dan semua nabi lain yang tertera dalam Kitab Suci. ... Read More »

Melawan Stigma Negatif

Sejak Amerika dan sekutunya menampakkan kebencian terhadap Islam dengan senjata War on Terrorism hingga kini permainan itu masih berlangsung di belahan negeri – negeri Muslim, termasuk di Indonesia. Di negeri Muslim terbesar ini, cerita teroris makin ramai dan tak karuan seperti lenong (kesenian) berlumuran darah yang disiarkan secara langsung oleh televisi swasta, mulai dari arogansi Densus 88 yang menembak mati ... Read More »

Islam dan Kebangkitan Negara

Indonesia adalah negara yang kaya sumber daya alam. Allah SWT telah memberikan semua itu agar kita sebagai hamba bisa mengelolanya dengan baik dan benar sehingga bisa dimanfaatkan memenuhi kebutuhan hidup manusia. Namun, mengapa bangsa ini menjadi bangsa yang miskin, banyak rakyatnya menderita busung lapar, anak kekurangan gizi, pangangguran, rakyat banyak jadi pembantu di luar negeri, pelacuran marak, dll? Belum lagi ... Read More »

Tragedi Sumiati

Nasib Sumiati sungguh sangat menyedihkan. Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Nusa Tenggera Barat ini disiksa oleh majikannya di Arab Saudi. Hampir semua bagian tubuh, wajah dan kedua kakinya mengalami luka-luka. Media massa setempat memberitakan bahwa Sumiati mengalami luka bakar di beberapa titik. Kedua kakinya nyaris lumpuh. Kulit tubuh dan kepalanya terkelupas. Tulang jari tengah tangannya retak. Alis matanya rusak. Yang ... Read More »

Perlakuan Keji Barat Terhadap Wanita

Pengantar Perbincangan tentang perempuan selalu menarik untuk diangkat. Betapa tidak? Di tengah-tengah gencarnya upaya kebangkitan dan seruan pembebasan perempuan, kehidupan kaum perempuan, termasuk di negeri-negeri Islam, ternyata masih belum beranjak dari keterpurukan. Kemiskinan, kekerasan, diskriminasi dan persoalan-persoalan lain yang selama ini diklaim sebagai persoalan perempuan tetap saja lekat dalam kehidupan kaum perempuan, bahkan umat Islam secara keseluruhan. Ironisnya, masih banyak ... Read More »