Dalam negara Khilafah ada lembaga yang disebut lembaga peradilan (al-qadhâ’). Tugasnya adalah mengatasi setiap kasus kezaliman, penyelewengan dan pelanggaran, baik yang dilakukan oleh rakyat maupun penguasa. Tentu lembaga ini membutuhkan seorang pemimpin (amir). Apakah Khalifah yang memimpin sendiri lembaga ini atau Khalifah mengangkat seorang qâdhi al-qudhâh (kepala qâdhi)? Telaah Kitab kali ini akan membahas Rancangan …
Telaah Kitab (Al Waie)
Lembaga Peradilan Dalam Negara Khilafah
Islam diturunkan oleh Allah SWT dengan membawa syariah yang sempurna, yang akan mewujudkan rahmatan lil âlamîn (kedamaian dan kesejahteraan bagi alam semesta). Hanya saja, manusia—sebagai subyek dari syariah Islam ini—tetaplah seorang manusia, yang tidak lepas dari melakukan kesalahan (kezaliman, penyelewengan dan pelanggaran), baik ia sebagai penguasa maupun rakyat biasa. Lalu bagaimana negara Khilafah mengatasi perkara …
Departemen Perindustrian Negara Khilafah
Segara Khilafah adalah negara yang berkewajiban mengemban misi untuk menyebarkan dakwah Islam ke seluruh penjuru dunia dengan metode (tharîqah) dakwah dan jihad. Dengan misi agungnya ini Khilafah harus senantiasa dalam kondisi siap siaga untuk melakukan jihad. Untuk itu, Khilafah memerlukan pabrik-pabrik yang memproduksi industri-industri berat maupun ringan yang mendukung misi tersebut selain untuk menjauhkan Khilafah dari …
Departemen Luar Negeri Negara Khilafah
Islam adalah agama untuk seluruh umat manusia dan Rasulullah saw. diutus untuk seluruh alam (QS al-Anbiya’ [21]: 107). Dengan demikian, Khilafah adalah negara yang mengemban misi untuk mewujudkan Islam rahmat[an] lil ‘âlamîn. Demi mewujudkan misi tersebut, Khilafah wajib menerapkan Islam dalam semua urusan baik di dalam maupun di luar negeri. Jika untuk kepentingan penanganan urusan …
Ancaman Dalam Negeri dan Penanganannya
Ancaman dan gangguan keamanan akan selalu ada dalam kehidupan ini, termasuk dalam kehidupan bernegara. Untuk itu negara membentuk Departemen Keamanan Dalam Negeri (Da’irah al-Amni ad-Dakhili). Departemen ini bertanggung jawab atas pengendalian keamanan dalam negeri, juga menangani semua bentuk ancaman dan gangguan keamanan. Telaah Kitab kali ini akan membahas Rancangan UUD (Masyru’ Dustur) Negara Islam: Pasal …
Keamanan Dalam Negeri dan Kepolisian Dalam Sistem Khilafah
Keamanan dan stabilitas dalam negeri suatu negara memainkan peran yang sangat penting. Perekonomian yang menjadi urat nadi kehidupan rakyat tidak akan berjalan dengan baik jika keamanan dan stabilitas dalam negeri kacau dan terganggu. Jihad yang menjadi kewajiban negera dalam mengemban dakwah ke seluruh dunia juga tidak mungkin dilakukan dengan sempurna jika keamanan dan stabilitas dalam …
Penempatan dan Perlengkapan Militer
Militer Islam tidak hanya mengemban misi untuk berjihad menyebarkan dakwah Islam ke seluruh penjuru dunia, namun juga menjaga dan melindungai negara dari serangan musuh yang mungkin terjadi secara tiba-tiba. Untuk itu mereka ditempatkan di bebagai daerah dan di sejumlah perbatasan. Mereka juga dilengkapi dengan berbagai sarana, baik software maupun hardware, guna menunjang pelaksanaan tugasnya agar …
Militer Harus Memiliki Al-Liwâ’ dan Ar-Râyah
Militer dalam negara Khilafah Islam harus memiliki al-liwâ’ dan ar-râyah sebagai bendera yang menunjukkan identitasnya, baik dalam suasana perang maupun damai. Apa al-liwâ’ dan ar-râyah itu? Seperti apa penggunaannya? Bagaimana mekanisme penyerahannya? Telaah Kitab kali ini akan membahas Rancangan UUD (Masyrû’ ad-Dustûr) Negara Islam pasal 64, yang berbunyi: “Militer memiliki al-liwâ’ dan ar-râyah. Khalifah yang …
Klasifikasi Militer Di Negara Khilafah
Allah SWT mewajibkan seluruh kaum Muslim untuk berjihad. Mereka semua masuk dalam firman Allah SWT: كُتِبَ عَلَيْكُمُ الْقِتَالُ Diwajibkan atas kalian berperang (QS al-Baqarah [2]: 216). Namun demikian, apakah seluruh kaum Muslim wajib semuanya pergi ke medan tempur, meninggalkan kota dan desa mereka, dengan meninggalkan semua aktivitas sehari-hari yang selama ini telah menjadi rutinitasnya? Telaah …
Jihad dan Pelatihan Militer
Allah SWT telah memuliakan kaum Muslim dengan menjadikan mereka sebagai pengemban risalah Islam ke seluruh dunia. Allah SWT juga telah menentukan metode untuk mengemban risalah Islam itu, yaitu dengan dakwah dan jihad. Untuk itu, Allah menjadikan jihad sebagai kewajiban atas mereka. Demi kesempurnaan kewajiban itu, pelatihan militer adalah sesuatu yang diwajibkan (Hizbut Tahrir, Ajhizah Dawlah …