Kenaikan Tarif Jalan Tol, Kemitraan Pemerintah Swasta Dan Khilafah

Oleh : Maiyesni Kusiar (Lajnah Mashlahiyah – MHTI) Pemerintah sepertinya sangat ‘kreatif’ membuat rakyatnya susah. Pada awal tahun kita telah disuguhi dengan kenaikan tarif dasar listrik (TDL) . Rakyat, terutama yang miskin dan hampir miskin, dibuat menjerit akibat  kenaikan TDL yang diikuti  kenaikan harga barang dan jasa.  Tidak sampai di situ pertengahan tahun ini pemerintah …

Hijrah dan Peran Perempuan

Oleh: Ir. Dedeh Wahidah Achmad Makna Hijrah Kini hijrah dimaknai banyak hal.  Ada yang mengatakan hijrah hati, hijrah lisan, dan sebagainya.  Makna tersebut terbatas pada makna hijrah secara bahasa.  Secara bahasa, hijrah berarti berpindah dari suatu tempat ke tempat lain, dari suatu keadaan ke keadaan yang lain (Lisan al-‘Arab, V/250; Al-Qamus Al-Muhith, I/637).  Hal ini telah …

APEC dan Ekonomi Perempuan

Oleh: Siti Nuryati, S.TP, M.Si (alumnus pascasarjana Fakultas Ekologi Manusia IPB, perima penghargaan Menko Kesra RI atas gagasan Pengentasan Kemiskinan dan Perluasan Kesempatan Kerja (2009)) Indonesia menekankan pemberdayaan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) serta pemberdayaan perempuan menjadi fokus pembahasan pada KTT APEC di Bali. Mengapa UKM dan perempuan menjadi fokus? Pemerintah meyakini saat terjadi krisis …

Sisi Eksploitatif Forum Ekonomi APEC Women

Oleh: Pratma Julia Sunjandari (Lajnah Siyasi MHTI)   Ada perbedaan yang mendasar antara Islam dan Barat dalam cara pandang terhadap perempuan.  Bila Islam selalu menjaga perempuan, demi mengamankan tugas masa depan dan menjaga harmoni kehidupan, yakni  sebagai ibu generasi dan ratu rumah tangga. Barat justru berpaling dari posisi itu.  Bercirikan pandangan kapitalis yang menempatkan keuntungan …

Peran Sentral Pemuda: Sebatas Tumbal Krisis Ekonomi Global

Oleh: Siska Resti, M.Si (Lajnah Siyasiyah MHTI) Pemuda penentu  peradaban.  Pemuda penentu masa depan Indonesia.  Tak berlebihan jika peran sentral mereka diatur pemerintah dalam Undang-undang nomor 40/ 2009 tentang Kepemudaan.  Mantan Menpora RI Andi A. Mallarangeng dalam sambutan tertulis pada peringatan hari sumpah pemuda ke-84 tahun 2012 menghimbau berbagai elemen dan unsur kepemudaan agar mereka …

Imperialisme AS di Balik Topeng APEC

Oleh: dr. Estyningtias P (Lajnah Siyasiyah DPP MHTI) APEC Melempangkan Jalan Menuju Pasar Bebas Sejak awal sejarahnya APEC (Asia-Pacific Economic Cooperation) adalah organisasi buatan negara-negara Kapitalis dalam rangka menjaga kepentingan ekonominya. Diprakarsai oleh Perdana Menteri Australia, Bob Hawke, APEC resmi dibentuk pada bulan Nopember 1989 di Canberra, Australia. Liberalisasi perdagangan dan investasi adalah merupakan sasaran …

Batas Tanggungjawab Pidana Anak

Oleh: Arini Retnaningsih AQJ, anak Ahmad Dhani, yang masih berusia 13 tahun ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus kecelakaan di tol Jagorawi yang memakan 7 korban tewas dan 9 lainnya luka-luka .  AQJ mengemudikan sendiri mobil sedan Lancer dengan kecepatan tinggi sehingga kehilangan kendali.  Mobilnya menabrak pembatas jalan dan menyeruduk Granmax yang melaju dari arah berlawanan. …

World Muslimah Contest Dalam Timbangan Syariah

Oleh: Najmah Saiidah Ajang World  Muslimah sudah berakhir tanggal 18 September kemarin, tetapi masih menyisakan beberapa pertanyaan di beberapa kalangan.  Berbeda dengan Miss World yang banyak ditentang oleh sebagian umat Islam, ajang World Muslimah ini seolah nyaris tanpa komentar.  Hanya sedikit pihak yang menanggapinya. Memang ajang ini tidak segencar Miss World yang dipublikasikan dengan sangat …

Gaya Hijabers Dalam Menutup Aurat

Oleh: Arini Retnaningsih Berbagai komunitas muslimah pemakai kerudung belakangan ini  bermunculan bak cendawan di musim hujan.  Rata-rata mereka menggunakan kata hijab sebagai identitas, seperti Komunitas hijab Indonesia, Hijabers Mom Community, Hijabers Community, dan sebagainya.  Kemunculan mereka membawa style tersendiri dalam berkerudung, yang kemudian menjadi semacam trend.  Gaya kerudung bertumpuk, berpilin, membentuk bunga, dan berbagai gaya …

Pelecehan Wanita di Transjakarta: Dimana Perlindungan Negara?

Oleh: Siti Nuryati, S.TP, M.Si Pelecehan seksual di Transjakarta terus dan terus terjadi.  Para wanita penumpang moda transportasi ibu kota ini pun terus didera kecemasan. Cemas menjadi korban aksi memalukan oknum laki-laki yang dengan berbagai modus melancarkan aksi yang terbilang menjijikkan, mulai dari gesek-gesek, pamer kemaluan, hingga keluarnya  sperma yang membasahi bagian belakang penumpang wanita. Ini menunjukkan …