Opini

Manusia Pertama di Udara

Dr. Fahmi Amhar Lion Air kembali kehilangan satu pesawatnya ketika tercebur di laut 50 meter sebelum landasan di bandara Ngurah Rai Denpasar.  Padahal ini pesawat terbaru, baru beroperasi sebulan!  Pilotnya juga senior, sudah mengantongi lebih dari 10.000 jam terbang.  Apakah pilotnya kelelahan karena tekanan manajemen?  Sehebat apapun pilot dan pesawat, tetapi kalau dipaksa kejar setoran karena tuntutan pasar yang sangat ... Read More »

Siapa Butuh Negara Demokrasi ?(Who Needs Democratic State)

Karut marut negeri sungguh menyesakkan dada kita. Sungguh sulit diterima nalar, bagaimana seorang bocah kecil yang berusia 8 tahun – kalau kemudian memang terbukti benar—tega membunuh teman sepermainannya sendiri, yang usianya baru 6 tahun. Sampai sekarang polisi belum bisa memastikan apa motif sebenarnya dari tersangka pelaku, namun diduga karena korban memiliki utang seribu rupiah kepada pelaku. Bagaimana mungkin anak sekecil ... Read More »

Sistem Ujian Nasional Vs Sistem Ujian Pendidikan Khilafah

Oleh: Rahma Qomariyah, M.Pd.I (Kandidat Doktor Pendidikan Islam dan DPP Muslimah Hizbut Tahrir Indonesia) Tanggal 2 Mei  adalah hari pendidikan Nasional. Sekarang bangsa Indonesia sudah memasuki tahun 2013, berarti bangsa ini sudah ”merdeka” selama  68 tahun. Tentu kita patut bertanya, apa kabar dunia pendidikan Indonesia?  Sudahkah dunia pendidikan memberikan kontribusi SDM unggul yang mampu menjadikan bangsa Indonesia maju?. Berhasilnya  pendidikan ... Read More »

SBY: antara Boston dan Myanmar

Ada hal yang menarik yang perlu kita cermati saat terjadi ledakan bom di Boston Amerika Serikat baru-baru ini. Setidaknya tiga orang tewas dan 100 lainnya terluka. Beberapa di antaranya cedera serius saat dua ledakan terjadi di garis akhir Maraton Boston, Amerika. Yang kita soroti adalah reaksi Presiden Indonesia SBY. Tidak lama setelah terjadi ledakan bom, SBY dalam tweeter resminya mengucapkan ... Read More »

Kekuatan Opini

Muhammad Rahmat Kurnia RUU Ormas akan disahkan pada Sidang Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), 9 April 2013.  Sekarang sudah ada di Tim Perumus dan Tim Sinkronisasi.  Tinggal ketok palu.” Begitu berita yang tersebar akhir Maret.  Padahal RUU Ormas tersebut masih banyak mengandung persoalan.  Di antaranya adalah asas tunggal. Ketika saya berbincang dengan beberapa tokoh, kebanyakan mereka sudah tidak punya harapan ... Read More »

Mengapa Pemerintah Harus Menjadi Tersangka Utama Dalam Setiap Serangan Teror

Oleh Paul Joseph Watson & Kurt Nimmo Sebagai buntut dari serangan Boston Marathon, dimana pihak berwenang berjuang untuk mempertahankan cerita resmi yang cocok dalam dalam menilai foto-foto yang menunjukkan banyak pria yang teridentifikasi dengan pakaian yang sama dan juga memakai ransel hitam di lokasi ledakan, maka perlu untuk melihat kembali bukti-bukti mengapa pemerintah harus menjadi tersangka utama dalam setiap kekejaman ... Read More »

Pemberontakan Muhammad bin Abdul Wahab dan Keluarga Saud Terhadap Negara Khilafah Utsmani

Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam, dengan sebenar-benarnya pujian atas kebaikan dan berkah-Nya, yang tak terhingga jumlahnya, memenuhi langit dan bumi, serta semua yang ada. Shalawat dan salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasul yang diutus dengan membawa rahmat untuk seluruh alam, yaitu Muhammad bin Abdillah, keluarganya, para sahabatnya, serta siapa saja yang senantiasa setia dan mengikutinya denga cara yang ... Read More »

Konflik Sabah : Musuh Kita Sesungguhnya Bukanlah Sesama Muslim Namun Orang-orang Kafir Yang Ingin Menghancurkan Kita!

Oleh Dr Muhammad (Malaysia) The Star Online melaporkan bahwa delapan orang ada di antara sekelompok orang bersenjata suku Sulu yang terlibat dalam serangan yang terus berlanjut terhadap pasukan keamanan Malaysia, yang didakwa pada hari Rabu dengan tuduhan terorisme dan berperang melawan Yang Di-Pertuan Agong. Tidak tercatat adanya pembelaan dari delapan orang itu, yang berasal dari Filipina selatan, setelah masing-masing dari ... Read More »

Nasionalisme Buta Malaysia Telah Menumpahkan Darah Muslimah dan Anak-Anak Muslim di Sabah

Dalam situs resminya National Disaster Risk Reduction and Management Council (NDRRMC) milik pemerintah Filipina merilis laporan terbaru 31 Maret 2013 yang diberitakan banyak media,  bahwa terdapat 944 kepala keluarga atau 4983 jiwa telah mengungsi dari Sabah ke wilayah Basilan, Sulu and Tawi-Tawi (Basulta) di Filipina. Dari 4983 jiwa tersebut sejumlah 2080 jiwa adalah anak-anak selebihnya adalah orang dewasa.  Sebelumnya The ... Read More »

10 Mitos Perang Irak

Satu dekade yang lalu pada bulan Maret 2003, 300.000 tentara asing, yang dipimpin oleh AS mulai melakukan invasi ke Irak. Suatu dekade pendudukan masih tetap terjadi. Sementara banyak kebohongan yang dikarang dan saat ini telah menghilang dan terlupakan, dan dengan maksud membenarkan invasi, kebohongan itu hanya diganti dengan pembenaran  lainnya. Oleh karena itu pada peringatan invasi Irak yang ke-10 tahun, ... Read More »